INILAH.COM, Moskow -- Sebuah tas raksasa merk Louis Vuitton diletakkan di Lapangan Merah di Moskow sejak awal bulan ini. Tas setinggi 30 meter dengan lebar 9 meter itu cukup mengejutkan warga Muscovites di Moskow.
Sebab kehadirannya menutupi Menara Spasskaya dan Katedral Santo Basilika yang terkenal di ibukota Rusia itu. Bahkan menutupi tembok Kremlin, simbol pemerintahan Rusia. Dan yang mengejutkan lagi, tas itu menutupi Makam Vladimir Lenin, di Lapangan Merah.
Kehadiran tas yang menjadi simbol kaum borjuis itu mengundang kritik di kalangan penduduk Rusia yang hidup pas-pasan. Malah ada yang menyebut tas Louis Vuitton itu akan digunakan Presiden Vladimir Putin dan kabinetnya serta para pejabat Rusia lain, untuk berkemas dan melarikan diri dari Rusia yang kini berubah menjadi negara kapitalis.
Meski belum ada perintah tas itu akan dibongkar namun juru bicara kepresidenan menjelaskan, ‘’Pemerintah tak pernah memberi restu berdirinya tas raksasa itu,’’ katanya. Masalahnya, ‘’tas itu memang tidak proporsional,’’ lanjutnya menjelaskan.
Tas warna cokelat Louis Vuitton memang menjadi kebanggaan para ibu pejabat di Indonesia. Sebuah tas jinjing harganya berkisar Rp 25 juta, sedangkan sebuah kopor yang replikanya dipasang di Moskow itu, mencapai Rp 50 juta.
Tas raksasa itu menjadi bagian dari sarana sebuah pameran Louis Vuitton yang dinamai ‘The Soul of Travel’ yang akan digelar pada 2 Desember nanti. Pagelaran sosial yang hasilnya akan disumbangkan bagi anak-anak itu diselenggarakan oleh seorang model Rusia bersama pacarnya anak Louis Vuitton, Bernard Arnault
0 komentar:
Posting Komentar
1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.
Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.
( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )
Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.
Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar
Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com