Bisnis | Published on 22/01/10 12:04
SAN FRANCISCO, PESATNEWS- Google menyatakan membukukan kenaikan lima kali lipat pada laba bersih kuartalan menjadi 1,97 miliar dolar AS (10 trilyu lebih) dan mengatakan keuntungan bersih tahunan naik 54 persen menjadi 6,52 miliar dolar (60 trilyun).
Pendapatan kuartal keempat naik 17 persen menjadi 6,67 miliar dolar, raksasa internet mengatakan dalam sebuah pernyataannya di San Fransisco.
“Mengingat bahwa ekonomi global masih dalam masa-masa awal pemulihan, ini adalah yang luar biasa untuk akhir tahun ini,” kata kepala eksekutif Google Eric Schmidt.
“Ketika kami memasuki tahun 2010, kami tetap sangat optimis tentang internet dan terus berinvestasi dalam inovasi teknologi untuk kepentingan tidak hanya dari pengguna dan pelanggan, tetapi juga Web yang lebih luas,” kata Schmidt.(ANT)
0 komentar:
Posting Komentar
1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.
Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.
( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )
Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.
Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar
Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com