| ||
Peter Seage adalah seorang pakar manajemen ternama di dunia, dan penulis buku laris berjudul The Fifth Discipline. Ia pernah bekerja sebagai seorang manajer di sebuah perusahaan minyak di Malaysia. Spesifikasi tugasnya waktu itu adalah merancang surat-surat perjanjian dengan para agen penjualan di Malaysia bagian selatan, yang mayoritas terdiri dari keturunan Tiong Hoa. Pada suatu hari setelah menyelesaikan proses negosiasi dengan para agen penjualan, Peter menikmati minuman teh bersama mereka. Peter juga berbincang cukup akrab dengan mereka layaknya teman lama. Setelah itu Peter Seage mengeluarkan sebuah surat perjanjian, mengisi kolom kosong dengan angka yang sudah disepakati bersama dalam negosiasi tadi. Kemudian ia menyodorkan kepada para agen agar mereka membubuhkan tanda tangan di atas surat perjanjian tersebut. Salah seorang agen langsung memprotes sikap Peter. "Hai saudaraku! Apa yang kamu lakukan? Kamu salah jika berpikir kami akan menandatangani surat perjanjian itu," tegas salah seorang diantara mereka. Seorang agen lainnya tak tinggal diam. Ia kemudian berkata, "Jika kita sudah sepakat, untuk apa mesti menggunakan surat perjanjian?" "Perbuatan kamu ini (membuat surat perjanjian) justru menyebabkan saya curiga. Mungkin kamu akan menggunakan dalih hukum untuk mengambil keuntungan dan menekan kami. Dalam budaya kami di sini, sebuah perjanjian cukup disepakati kedua belah pihak tak perlu lagi menggunakan surat resmi. Kami berpendapat bahwa surat perjajian tak dapat memberikan jaminan apapun," sambung agen yang lain. Peter Seage tertegun mendapat penolakan keras dari mayoritas agen tersebut. Pendapat mereka ada benarnya. Peter-pun menyetujui kemauan para agen tersebut, karena khawatir jika ia paksakan maka penandatangan surat perjanjian itu hanya menjadi simbol formalitas belaka tanpa memberikan efek kepatuhan terhadap kesepakatan seperti yang diharapkan. Pesan: Segala bentuk kesepakatan akan memberikan hasil akhir memuaskan bila masing-masing pihak mempunyai kesadaran yang tinggi untuk memenuhi tanggung jawab. Kalaupun ada peraturan hukum yang cukup rumit dan mengatur segalanya secara rinci, tetapi selama tidak ada kemauan dari masing-masing atau salah satunya untuk melaksanakan kesepakatan tersebut, maka akan timbul kekacauan. Fenomena di atas menunjukkan sebuah budaya yang patut kita tiru, yaitu budaya untuk patuh terhadap aturan yang sudah disepakati bersama, apalagi jika ada hukum yang mengikat. "Sebenarnya kerja manajemen adalah berbincang bersama-sama sambil minum kopi. Disalah satu sisi, kita harus banyak belajar dari orang Tionghoa," pesan Peter Seage. Namun akhir-akhir ini kesadaran untuk patuh terhadap perjanjian yang sudah disepakati bersama atau hukum yang sudah berlaku semakin menipis. Akibatnya peraturan atau bahkan undang-undang menjadi slogan belaka atau tidak dilaksanakan dengan baik, sehingga tidak memberikan cukup manfaat kepada masyarakat luas. Oleh sebab itu dibutuhkan kesungguhan dan kejujuran dari masing-masing individu untuk melaksanakan peraturan maupun kesepakatan yang sudah ditetapkan. "Kejujuran adalah bab pertama dalam buku kebijaksanaan," kata Thomas Jefferson. Bagikan ke teman Anda, Share & Be Happy! |
ARTIKEL PILIHAN
Perjanjian Orang-Orang Tiong Hoa
Written By Situs Baginda Ery (New) on Minggu, 15 Juli 2012 | 08.25
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
BACA JUGA
DAFTAR LENGKAP ARTIKEL BLOG BAGINDAERY
-
►
2017
(50)
- ► 09/17 - 09/24 (3)
- ► 08/20 - 08/27 (4)
- ► 04/02 - 04/09 (7)
- ► 03/26 - 04/02 (5)
- ► 03/19 - 03/26 (9)
- ► 03/12 - 03/19 (15)
- ► 02/26 - 03/05 (7)
-
►
2016
(139)
- ► 12/18 - 12/25 (5)
- ► 12/11 - 12/18 (2)
- ► 11/13 - 11/20 (13)
- ► 11/06 - 11/13 (9)
- ► 07/24 - 07/31 (7)
- ► 07/17 - 07/24 (7)
- ► 07/03 - 07/10 (19)
- ► 06/26 - 07/03 (12)
- ► 06/19 - 06/26 (15)
- ► 06/12 - 06/19 (6)
- ► 05/08 - 05/15 (1)
- ► 04/10 - 04/17 (6)
- ► 02/14 - 02/21 (3)
- ► 02/07 - 02/14 (10)
- ► 01/31 - 02/07 (12)
- ► 01/24 - 01/31 (12)
-
►
2015
(281)
- ► 12/27 - 01/03 (19)
- ► 08/09 - 08/16 (3)
- ► 05/10 - 05/17 (10)
- ► 04/26 - 05/03 (3)
- ► 04/19 - 04/26 (28)
- ► 04/12 - 04/19 (39)
- ► 04/05 - 04/12 (93)
- ► 03/29 - 04/05 (64)
- ► 03/22 - 03/29 (13)
- ► 02/22 - 03/01 (3)
- ► 02/15 - 02/22 (5)
- ► 01/04 - 01/11 (1)
-
►
2014
(1059)
- ► 12/28 - 01/04 (12)
- ► 12/21 - 12/28 (5)
- ► 11/23 - 11/30 (33)
- ► 11/09 - 11/16 (1)
- ► 11/02 - 11/09 (1)
- ► 10/26 - 11/02 (14)
- ► 10/05 - 10/12 (4)
- ► 09/28 - 10/05 (7)
- ► 08/24 - 08/31 (19)
- ► 08/10 - 08/17 (6)
- ► 08/03 - 08/10 (3)
- ► 07/13 - 07/20 (12)
- ► 07/06 - 07/13 (15)
- ► 06/29 - 07/06 (7)
- ► 06/22 - 06/29 (5)
- ► 06/15 - 06/22 (7)
- ► 06/08 - 06/15 (29)
- ► 06/01 - 06/08 (34)
- ► 05/25 - 06/01 (3)
- ► 05/18 - 05/25 (7)
- ► 05/11 - 05/18 (4)
- ► 04/27 - 05/04 (1)
- ► 04/20 - 04/27 (19)
- ► 04/13 - 04/20 (18)
- ► 04/06 - 04/13 (13)
- ► 03/30 - 04/06 (19)
- ► 03/23 - 03/30 (31)
- ► 03/16 - 03/23 (51)
- ► 03/09 - 03/16 (56)
- ► 03/02 - 03/09 (80)
- ► 02/23 - 03/02 (78)
- ► 02/16 - 02/23 (41)
- ► 02/09 - 02/16 (54)
- ► 02/02 - 02/09 (61)
- ► 01/26 - 02/02 (68)
- ► 01/19 - 01/26 (57)
- ► 01/12 - 01/19 (88)
- ► 01/05 - 01/12 (96)
-
►
2013
(3222)
- ► 12/29 - 01/05 (104)
- ► 12/22 - 12/29 (124)
- ► 12/15 - 12/22 (86)
- ► 12/08 - 12/15 (70)
- ► 12/01 - 12/08 (84)
- ► 11/24 - 12/01 (79)
- ► 11/17 - 11/24 (48)
- ► 11/10 - 11/17 (64)
- ► 11/03 - 11/10 (52)
- ► 10/27 - 11/03 (65)
- ► 10/20 - 10/27 (78)
- ► 10/13 - 10/20 (102)
- ► 10/06 - 10/13 (84)
- ► 09/29 - 10/06 (111)
- ► 09/22 - 09/29 (129)
- ► 09/15 - 09/22 (128)
- ► 09/08 - 09/15 (153)
- ► 09/01 - 09/08 (164)
- ► 08/25 - 09/01 (160)
- ► 08/18 - 08/25 (104)
- ► 08/11 - 08/18 (156)
- ► 08/04 - 08/11 (322)
- ► 07/28 - 08/04 (108)
- ► 07/21 - 07/28 (104)
- ► 07/14 - 07/21 (59)
- ► 07/07 - 07/14 (24)
- ► 06/30 - 07/07 (12)
- ► 06/23 - 06/30 (35)
- ► 06/09 - 06/16 (40)
- ► 06/02 - 06/09 (11)
- ► 05/26 - 06/02 (51)
- ► 05/19 - 05/26 (13)
- ► 05/12 - 05/19 (4)
- ► 04/21 - 04/28 (6)
- ► 04/14 - 04/21 (21)
- ► 04/07 - 04/14 (8)
- ► 03/31 - 04/07 (75)
- ► 03/24 - 03/31 (62)
- ► 03/17 - 03/24 (53)
- ► 03/10 - 03/17 (30)
- ► 03/03 - 03/10 (2)
- ► 02/03 - 02/10 (19)
- ► 01/20 - 01/27 (18)
-
▼
2012
(403)
- ► 12/30 - 01/06 (8)
- ► 12/16 - 12/23 (14)
- ► 12/09 - 12/16 (12)
- ► 12/02 - 12/09 (10)
- ► 10/28 - 11/04 (1)
- ► 08/12 - 08/19 (13)
- ► 08/05 - 08/12 (29)
- ► 07/29 - 08/05 (69)
- ► 07/22 - 07/29 (85)
-
▼
07/15 - 07/22
(92)
- Hal-Hal Yang Dapat Membatalkan Puasa di Bulan Rama...
- Bagi yg Penasaran? Apa Itu Hilal, Hisab, dan Ruhyat?
- Bolehkah Membunuh Ular dan Tikus?
- Hukum Membunuh Binatang Yang Mengganggu
- Hukum Membunuh Semut Rumah
- Asbabun nuzul hukum membunuh cicak
- Apakah Lewat di Depan Orang Sholat itu Haram/Kehar...
- ULAMA BANJAR PADA ZAMAN DAHULU KALA HARUS SAKTI MA...
- Legenda Kewalian Syekh Magelung Sakti
- Perjalanan Hidup KH.ZAINI GHANI AL BANJARI- GURU S...
- Karomah, Karya Tulis dan Wasiat Guru Ijai Martapura
- Perlu Diketahui Asal Usul dari Kumandang Adzan
- Perumpamaan bagi Seorang Sahabat Sejati
- Kisah Seorang Tukang Sapu Masjid
- MOTIVASI ISLAMI:Kisah Dua Orang Tukang Sol
- Benarkah? Runtuhnya Gedung WTC Sudah Tercantum Dal...
- INGAT! BERHATI-HATILAH! saat adzan berkumandang
- (full gambar) SIAPA SETAN? SIAPA IBLIS? SIAPA JIN?...
- Ketika setan-setan terbelenggu (RAMADHAN VERSION)
- Hati Tertusuk Sembilu?Bagaimana Rasanya? (http://k...
- RENUNGAN UMAT ISLAM – KEHIDUPAN ABADI
- SEMOGA KALIMAT"INI BISA SEDIKIT MEMBERIMU WARNA IN...
- 8 Pengertian Cinta Menurut Qur'an
- ASTAGA INILAH AKIBAT JIKA KITA MENINGGALKAN SHOLAT...
- DOSA-DOSA BESAR MANUSIA (FULL GAMBAR VERSION)
- cerita gw yang terkhianati cintanya...kisah nyata....
- Simak Kisah Nyata Cerita Sedih Tentang Ibu
- Cerita Nyata Yang sangat Sedih dan Mengharukan (Ce...
- IBU BUTA YANG MEMALUKANKU (Kisah Sedih Yang Mengha...
- 3 Jurus Ampuh Untuk menghilangkah Duka Dalam
- Renungan Buat Kita:Kisah Sepasang Kekasih (FULL VE...
- Menik Sari Asmara:Kisah Nyata yang ku alami
- Kisah Nyata Asmara Dibalik Asrama Pesantren (By.so...
- DOWNLOAD BANYAK LAGU LAGU MALAYSIA
- Makna Dalam Bulan Barokah (by.Pesantren Virtual)
- Do'a Para Salaf Ketika Ramadhan Penuh Barokah Bera...
- Ramadhan,Bulan Penuh Barokah dan Kebajikan
- Surat Seorang Kakak untuk Adik Tercinta, Didunia i...
- KETIKA AIR MATA UMAR BERLINANG
- Pelajari & Terapkan Amalan Khusus Menyambut Bulan ...
- SUDAH TAHUKAN KITA TENTANG KEJUJURAN UMAR BIN KHAT...
- Ketahuilah Beberapa Kekeliruan Ketika Ramadhan
- Mengungkap Apa itu Malam Nifsu Sya'ban ?
- Sayap-Sayap Rasulullah : Salman,Sebuah Sayap Kese...
- 7 Kisah Kesabaran dan Kedermawanan Nabi yg Bisa bu...
- Kisah Menyentuh,Kisah Nyata Perjuangan Hidup 7 Ana...
- KILAS BALIK The First Winner of ‘Who Wants to Be a...
- KISAH APA INI,yg jelas tentang ayah dan anaknya yg...
- SUNGGUH LUAR BIASA!!! renungan “syukur” dari China
- Renungan : Pertanyaan Terakhir Sang Malaikat
- Benarkah Adanya? Alam Kubur?
- 3 Pertanyaan Terakhir dari Alam Kubur
- Jalinan Kisah Cinta yang Mengharukan dari Daratan ...
- Pahlawan DI Neraka
- Islam Itu Mudah dan Memudahkan
- Surat yg Terakhir Untuk kaka
- Bocah Misterius Di Bulan Ramadhan?
- Kisah yang Mengharukan,kisah Nyata ( Really True L...
- Kisah Menyentuh JIWA:Mandikan Aku, Ibu
- KISAH NYATA Seorang Prajurit,mungkin anda akan ter...
- Kisah Nyata Mengharukan
- Kisah Nyata Cinta Yang Terbagi
- Kisah Nyata Cinta Sejati Seorang Suami Sukses (Waj...
- (Kisah Nyata), Dengan Terpaksa Saya Ceritakan Kisa...
- Belajar Dari iklan Coca-Cola (MOTIVASI)
- Sebuah Cermin Hati (Episode Misteri Ilahi)
- Mbah Maridjan Meninggal Dunia, dan Beberapa Kenang...
- Enam Perkara Yang Menjadi Rahasia Allah SwT
- Ramadhan Bulan yang Sangat Indah
- 5 Persiapan Menyambut Kedatangan Ramadhan
- Bersiaplah Seorang Muslim Menyambut Bulan Ramadhan
- Tips & Kiat Menyambut Bulan Ramadhan
- Ramadhan Bulan Taubat,Tak Ada Kata Terlambat
- Menyingkap Rahasia "Ramadhan"Bulang yg Indah
- (SUFI MUDA) Mengoreksi Diri Sendiri
- MENELUSURI JEJAK-JEJAK CINTA sang SUFI MUDA (FULL ...
- Renungan:Menatap Wajah Seorang Kekasih Akan Membua...
- SUFI MUDA:Surat Untuk Seorang Sahabat
- SUFI MUDA: Tuhan Melihat Hatimu,Tuhan Tahu Hatimu
- Nasehat Untukku dan Tentang Masa Lalu Kita
- Masa Lalu…??? (Di Ambil Dari Situs Ternama:Sufi Muda)
- 7 NASEHAT GURU KEPADA PARA MURID
- SUFI MUDA:Manusia memiliki potensi yg luar biasa!
- Relon Star: Tes?Coba Dulu Baru Analisis Belakangan!
- Mau Sukses? Syaratnya ambil tindakan Harus SAKTI D...
- Makna di balik sebuah Derita
- Ketenangan di dalam sebuah gelas Teh
- Tuhan Mengirimkan Seorang Lelaki di Tengah Hujan
- Beranilah Menjadi Seorang Penguasa Nasib
- Perjanjian Orang-Orang Tiong Hoa
- Betapa Bahagianya Ketika Kita Menjadi Seorang Guru
- Belajar dari hidup Andrie Wongso (SANG MOTIVATOR)
- ► 07/08 - 07/15 (65)
- ► 07/01 - 07/08 (5)
-
►
2011
(1411)
- ► 08/14 - 08/21 (51)
- ► 08/07 - 08/14 (52)
- ► 07/31 - 08/07 (5)
- ► 07/10 - 07/17 (3)
- ► 07/03 - 07/10 (10)
- ► 05/29 - 06/05 (6)
- ► 05/15 - 05/22 (57)
- ► 05/08 - 05/15 (45)
- ► 05/01 - 05/08 (97)
- ► 04/24 - 05/01 (169)
- ► 04/17 - 04/24 (293)
- ► 04/10 - 04/17 (200)
- ► 04/03 - 04/10 (142)
- ► 03/27 - 04/03 (107)
- ► 03/20 - 03/27 (87)
- ► 03/13 - 03/20 (1)
- ► 03/06 - 03/13 (7)
- ► 02/20 - 02/27 (10)
- ► 02/13 - 02/20 (8)
- ► 02/06 - 02/13 (20)
- ► 01/30 - 02/06 (6)
- ► 01/23 - 01/30 (17)
- ► 01/16 - 01/23 (10)
- ► 01/02 - 01/09 (8)
-
►
2010
(2102)
- ► 12/26 - 01/02 (5)
- ► 12/19 - 12/26 (1)
- ► 11/14 - 11/21 (53)
- ► 11/07 - 11/14 (70)
- ► 10/31 - 11/07 (27)
- ► 10/24 - 10/31 (41)
- ► 10/17 - 10/24 (1)
- ► 10/10 - 10/17 (29)
- ► 10/03 - 10/10 (2)
- ► 09/26 - 10/03 (39)
- ► 09/19 - 09/26 (3)
- ► 08/15 - 08/22 (23)
- ► 08/08 - 08/15 (74)
- ► 08/01 - 08/08 (70)
- ► 07/25 - 08/01 (131)
- ► 07/18 - 07/25 (202)
- ► 07/11 - 07/18 (93)
- ► 07/04 - 07/11 (144)
- ► 06/27 - 07/04 (311)
- ► 06/20 - 06/27 (199)
- ► 06/13 - 06/20 (120)
- ► 06/06 - 06/13 (34)
- ► 05/30 - 06/06 (178)
- ► 05/23 - 05/30 (89)
- ► 05/16 - 05/23 (93)
- ► 05/09 - 05/16 (17)
- ► 05/02 - 05/09 (3)
- ► 04/18 - 04/25 (1)
- ► 04/11 - 04/18 (1)
- ► 02/07 - 02/14 (26)
- ► 01/24 - 01/31 (9)
- ► 01/17 - 01/24 (12)
- ► 01/03 - 01/10 (1)
-
►
2009
(3)
- ► 12/27 - 01/03 (3)
0 komentar:
Posting Komentar
1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.
Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.
( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )
Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.
Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar
Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com