ARTIKEL PILIHAN
Liem Swie King (BIOGRAFI)
Written By Situs Baginda Ery (New) on Rabu, 23 Juni 2010 | 17.45
Liem Swie King
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Artikel ini perlu dirapikan agar memenuhi standar Wikipedia Merapikan artikel bisa berupa membagi artikel ke dalam paragraf atau wikifikasi artikel. Setelah dirapikan, tolong hapus pesan ini. |
Liem Swie King | |
---|---|
Informasi pribadi | |
Tanggal lahir | 28 Februari 1956 (umur 54) |
Asal negara | |
Pegangan tangan | Kanan |
Liem Swie King, (lahir di Kudus, Jawa Tengah, 28 Februari 1956; umur 54 tahun) adalah seorang pemain bulu tangkis yang dulu selalu menjadi buah bibir sejak dia mampu menantang Rudy Hartono di final All England tahun 1976 dalam usianya yang ke-20. Kemudian Swie King menjadi pewaris kejayaan Rudy di kejuaraan paling bergengsi saat itu dengan tiga kali menjadi juara ditambah empat kali menjadi finalis. Bila ditambah dengan turnamen "grand prix" yang lain, gelar kemenangan Swie King menjadi puluhan kali. Swie King juga menyumbang medali emas Asian Games di Bangkok 1978, dan enam kali membela tim Piala Thomas. Tiga di antaranya Indonesia menjadi juara.
Mulai bermain bulu tangkis sejak kecil atas dorongan orangtuanya di kota kelahiran Kudus, Swie King yang lahir 28 Februari 1956 akhirnya masuk ke dalam klub PB Djarum yang banyak melahirkan para pemain nasional.
Usai menang di Pekan Olahraga Nasional saat berusia 17 tahun, akhir 1973, Liem Swie King direkrut masuk pelatnas yang bermarkas di Hall C Senayan. Setelah 15 tahun berkiprah, Swie King merasa telah cukup dan mengundurkan diri di tahun 1988. Saat aktif sebagai pemain, Liem terkenal dengan pukulan smash andalannya, berupa jumping smash, yang dijuluki sebagai King Smash.
Liem Swie King sebenarnya dari marga Oei bukan marga Liem. Pergantian marga seperti ini pada masa dahulu zaman Hindia Belanda biasa terjadi, pada masa itu seorang anak dibawah usia ketika memasuki wilayah Hindia Belanda (Indonesia sekarang) harus ada orang tua yg menyertainya, bila anak itu tidak beserta orang tua aslinya, maka oleh orang tuanya akan dititipkan kepada "orang tua" yg lain, "orang tua" ini bisa saja bermarga sama atau lain dari aslinya.
Daftar isi[sembunyikan] |
[sunting] Perjalanan Hidup
TokohIndonesia.com 28/02/2009: Liem Swie King, pahlawan bulutangkis Indonesia, lahir di Kudus, Jawa Tengah, 28 Februari 1956. Dia legendaris bulutangkis Indonesia setelah Rudy Hartono. Dia telah puluhan kali mengharumkan nama Indonesia di pentas olahraga (bulutangkis) dunia. Ia terkenal dengan pukulan jumping smash, yang dijuluki sebagai King Smash.
Sejak kecil Swie King sudah bermain bulu tangkis atas dorongan orangtuanya di Kudus, kota kelahirannya. Kepiawaiannya bermain bulutangkis makin terasah ketika ia masuk ke dalam klub PB Djarum yang telah banyak melahirkan para pemain nasional.
Dalam catatan Pusat Data Tokoh Indonesia, Liem Swie King meraih berbagai prestasi selama 15 tahun berkiprah di bulutangkis. Pertama kali, Swie King meraih Juara I Yunior se-Jawa Tengah (1972). Pada usia 17 tahun (1973), ia menjuarai (II) Pekan Olahraga Nasional. Setelah itu, Liem Swie King direkrut masuk pelatnas yang bermarkas di Hall C Senayan. Ia pun meraih Juara Kejurnas 1974 dan 1975.
Kemudian berkiprah di kejuaraan internasional, meraih Juara II All England (1976 & 1977). Kemudian tiga kali menjadi juara All England (1978, 1979, 1981), kejuaraan paling bergengsi kala itu. Selain itu, puluhan medali grand prix lainya, medali emas Asian Games di Bangkok 1978, dan tiga medali emas Piala Thomas (1976, 1979, 1984) dari enam kali membela tim Piala Thomas. Ketika menantang Sang Legendaris Rudy Hartono di final All England tahun 1976, usianya masih 20 tahun. Setelah itu, Liem Swie King menjadi penerus kejayaan Rudy.
[sunting] Demi Masa Depan
Demi menjamin masa depan, ia pun mengundurkan diri sebagai pemain nasional bulutangkis tahun 1988. Kendati ia tidak langsung bisa menemukan kegiaatan usaha untuk mencapai cita-citanya. Setahun setelah berhenti itu, King nyaris dapat dikatakan menganggur. Sebab keahlian dan pengetahuan yang dia miliki hanyalah olahraga bulu tangkis.
Kemudian ia mulai ikut mengelola sebuah hotel di Jalan Melawai Jakarta Selatan milik mertuanya. Setelah itu, ia melebarkan sayap dengan membuka usaha griya pijat kesehatan. Kini usahanya telah mempekerjakan lebih dari 400 karyawan. Berkantornya di Kompleks Perkantoran Grand Wijaya Centre Jakarta Selatan.
Bagaimana King bisa tertarik pada bisnis perhotelan dan pijat kesehatan? Rupanya sebagai pemain bulu tangkis yang sering menginap di hotel berbintang, King tertarik dengan keindahan penataan hotel dan keramahan para pekerjanya. Begitu pula soal griya pijat. Saat menjadi atlet, King selalu membutuhkan terapi pijat setelah lelah berlatih dan bertanding. Kala itu, ia kerap mengunjungi griya pijat kesehatan di kawasan Mayestik Jakarta Selatan yang penataan ruangannya begitu bagus.
Ia pun berpikir bahwa usaha pijat kesehatan (spa) ini sangat prospektif. Kalangan eksekutif dan pengusaha Jakarta yang gila kerja butuh kesegaran fisik dan relaksasi. Maka dia membuka usaha griya pijat kesehatan Sari Mustika. Kini, dia telah membukanya di tiga lokasi, Grand Wijaya Centre, Jalan Fatmawati Jakarta Selatan, dan Kelapa Gading Jakarta Utara dengan total karyawan sekitar 200 orang. Dalam mengelola usahanya, ia pun tidak sungkan-sungkan menyambut sendiri tamu hotel atau griya pijatnya.
Hasilnya, selain usahawan dan eksekutif lokal, serta keluarga-keluarga menengah atas Jakarta, banyak ekspatriat menjadi pelanggan griyanya. Ia pun merasa bahagia karena bisa membuktikan griya pijat tidak selalu berkonotasi jelek seperti yang dibayangkan kebanyakan orang.
Menurut informasi dari kerabat dekatnya, Liem Swie King sebenarnya dari marga Oei bukan marga Liem. Pergantian marga seperti ini pada masa dahulu zaman Hindia Belanda biasa terjadi, pada masa itu seorang anak dibawah usia ketika memasuki wilayah Hindia Belanda (Indonesia sekarang) harus ada orang tua yg menyertainya, bila anak itu tidak beserta orang tua aslinya, maka oleh orang tuanya akan dititipkan kepada "orang tua" yg lain, "orang tua" ini bisa saja bermarga sama atau lain dari aslinya.
Pebulutangkis yang pernah terjun ke dunia film sebagai bintang film Sakura dalam Pelukan, ini kini hidup bahagia bersama isteri dan tiga orang anaknya Alexander King, Stevani King dan Michele King. Ternyata, anak-anaknya tidak tahu bahwa King seorang pahlawan bulutangkis Indonesia.
Belakangan, Nia Zulkarnaen dan Ari Sihasale, pemilik rumah produksi Alenia, mernjadikan kehebatan Liem Swie King dalam dunia bulutangkis Indonesia sebagai inspirasi untuk membuat film tentang bulutangkis. Film itu memang bukan bercerita tentang kisah kehidupan King. Akan tetapi, dalam film itu, King menjadi inspirasi bagi seorang ayah yang kagum pada King, lalu memotivasi putranya untuk bisa menjadi juara seperti King. ►Tian Son Lang
[sunting] Kiprah di luar bulutangkis
- Bintang film Sakura dalam Pelukan
- Pengusaha hotel (pekerjaan kini)
- Kisahnya dibuat film pada tahun 2009, yaitu King
[sunting] Pendidikan
- SD, Kudus (1968) - SMP, Kudus (1971) - SMA, Kudus (1974)
[sunting] Karir
- Pebulutangkis Indonesia - Pengusaha Hotel dan Spa
[sunting] Prestasi
- Juara I Yunior se-Jawa Tengah (1972) - Juara II PON 1973 - Juara Kejurnas 1974 - Juara Kejurnas 1975 - Juara II All England (1976 & 1977 - Juara All England 1978, 1979, 1981 - Juara Asian Games di Bangkok - Anggota Tim Piala Thomas 1979, 1982, 1984 1986. - Juara Ganda Putra bersama Kartono dalam Piala Alba 1984 - Juara Ganda Putra bersama Kartono dalam Piala Alba 1985
[sunting] Referensi
- Kompas, PDAT, Wikipedia
- Biografi
Artikel bertopik olahragawan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya. |
BACA JUGA
DAFTAR LENGKAP ARTIKEL BLOG BAGINDAERY
-
►
2017
(50)
- ► 09/17 - 09/24 (3)
- ► 08/20 - 08/27 (4)
- ► 04/02 - 04/09 (7)
- ► 03/26 - 04/02 (5)
- ► 03/19 - 03/26 (9)
- ► 03/12 - 03/19 (15)
- ► 02/26 - 03/05 (7)
-
►
2016
(139)
- ► 12/18 - 12/25 (5)
- ► 12/11 - 12/18 (2)
- ► 11/13 - 11/20 (13)
- ► 11/06 - 11/13 (9)
- ► 07/24 - 07/31 (7)
- ► 07/17 - 07/24 (7)
- ► 07/03 - 07/10 (19)
- ► 06/26 - 07/03 (12)
- ► 06/19 - 06/26 (15)
- ► 06/12 - 06/19 (6)
- ► 05/08 - 05/15 (1)
- ► 04/10 - 04/17 (6)
- ► 02/14 - 02/21 (3)
- ► 02/07 - 02/14 (10)
- ► 01/31 - 02/07 (12)
- ► 01/24 - 01/31 (12)
-
►
2015
(281)
- ► 12/27 - 01/03 (19)
- ► 08/09 - 08/16 (3)
- ► 05/10 - 05/17 (10)
- ► 04/26 - 05/03 (3)
- ► 04/19 - 04/26 (28)
- ► 04/12 - 04/19 (39)
- ► 04/05 - 04/12 (93)
- ► 03/29 - 04/05 (64)
- ► 03/22 - 03/29 (13)
- ► 02/22 - 03/01 (3)
- ► 02/15 - 02/22 (5)
- ► 01/04 - 01/11 (1)
-
►
2014
(1059)
- ► 12/28 - 01/04 (12)
- ► 12/21 - 12/28 (5)
- ► 11/23 - 11/30 (33)
- ► 11/09 - 11/16 (1)
- ► 11/02 - 11/09 (1)
- ► 10/26 - 11/02 (14)
- ► 10/05 - 10/12 (4)
- ► 09/28 - 10/05 (7)
- ► 08/24 - 08/31 (19)
- ► 08/10 - 08/17 (6)
- ► 08/03 - 08/10 (3)
- ► 07/13 - 07/20 (12)
- ► 07/06 - 07/13 (15)
- ► 06/29 - 07/06 (7)
- ► 06/22 - 06/29 (5)
- ► 06/15 - 06/22 (7)
- ► 06/08 - 06/15 (29)
- ► 06/01 - 06/08 (34)
- ► 05/25 - 06/01 (3)
- ► 05/18 - 05/25 (7)
- ► 05/11 - 05/18 (4)
- ► 04/27 - 05/04 (1)
- ► 04/20 - 04/27 (19)
- ► 04/13 - 04/20 (18)
- ► 04/06 - 04/13 (13)
- ► 03/30 - 04/06 (19)
- ► 03/23 - 03/30 (31)
- ► 03/16 - 03/23 (51)
- ► 03/09 - 03/16 (56)
- ► 03/02 - 03/09 (80)
- ► 02/23 - 03/02 (78)
- ► 02/16 - 02/23 (41)
- ► 02/09 - 02/16 (54)
- ► 02/02 - 02/09 (61)
- ► 01/26 - 02/02 (68)
- ► 01/19 - 01/26 (57)
- ► 01/12 - 01/19 (88)
- ► 01/05 - 01/12 (96)
-
►
2013
(3222)
- ► 12/29 - 01/05 (104)
- ► 12/22 - 12/29 (124)
- ► 12/15 - 12/22 (86)
- ► 12/08 - 12/15 (70)
- ► 12/01 - 12/08 (84)
- ► 11/24 - 12/01 (79)
- ► 11/17 - 11/24 (48)
- ► 11/10 - 11/17 (64)
- ► 11/03 - 11/10 (52)
- ► 10/27 - 11/03 (65)
- ► 10/20 - 10/27 (78)
- ► 10/13 - 10/20 (102)
- ► 10/06 - 10/13 (84)
- ► 09/29 - 10/06 (111)
- ► 09/22 - 09/29 (129)
- ► 09/15 - 09/22 (128)
- ► 09/08 - 09/15 (153)
- ► 09/01 - 09/08 (164)
- ► 08/25 - 09/01 (160)
- ► 08/18 - 08/25 (104)
- ► 08/11 - 08/18 (156)
- ► 08/04 - 08/11 (322)
- ► 07/28 - 08/04 (108)
- ► 07/21 - 07/28 (104)
- ► 07/14 - 07/21 (59)
- ► 07/07 - 07/14 (24)
- ► 06/30 - 07/07 (12)
- ► 06/23 - 06/30 (35)
- ► 06/09 - 06/16 (40)
- ► 06/02 - 06/09 (11)
- ► 05/26 - 06/02 (51)
- ► 05/19 - 05/26 (13)
- ► 05/12 - 05/19 (4)
- ► 04/21 - 04/28 (6)
- ► 04/14 - 04/21 (21)
- ► 04/07 - 04/14 (8)
- ► 03/31 - 04/07 (75)
- ► 03/24 - 03/31 (62)
- ► 03/17 - 03/24 (53)
- ► 03/10 - 03/17 (30)
- ► 03/03 - 03/10 (2)
- ► 02/03 - 02/10 (19)
- ► 01/20 - 01/27 (18)
-
►
2012
(403)
- ► 12/30 - 01/06 (8)
- ► 12/16 - 12/23 (14)
- ► 12/09 - 12/16 (12)
- ► 12/02 - 12/09 (10)
- ► 10/28 - 11/04 (1)
- ► 08/12 - 08/19 (13)
- ► 08/05 - 08/12 (29)
- ► 07/29 - 08/05 (69)
- ► 07/22 - 07/29 (85)
- ► 07/15 - 07/22 (92)
- ► 07/08 - 07/15 (65)
- ► 07/01 - 07/08 (5)
-
►
2011
(1411)
- ► 08/14 - 08/21 (51)
- ► 08/07 - 08/14 (52)
- ► 07/31 - 08/07 (5)
- ► 07/10 - 07/17 (3)
- ► 07/03 - 07/10 (10)
- ► 05/29 - 06/05 (6)
- ► 05/15 - 05/22 (57)
- ► 05/08 - 05/15 (45)
- ► 05/01 - 05/08 (97)
- ► 04/24 - 05/01 (169)
- ► 04/17 - 04/24 (293)
- ► 04/10 - 04/17 (200)
- ► 04/03 - 04/10 (142)
- ► 03/27 - 04/03 (107)
- ► 03/20 - 03/27 (87)
- ► 03/13 - 03/20 (1)
- ► 03/06 - 03/13 (7)
- ► 02/20 - 02/27 (10)
- ► 02/13 - 02/20 (8)
- ► 02/06 - 02/13 (20)
- ► 01/30 - 02/06 (6)
- ► 01/23 - 01/30 (17)
- ► 01/16 - 01/23 (10)
- ► 01/02 - 01/09 (8)
-
▼
2010
(2102)
- ► 12/26 - 01/02 (5)
- ► 12/19 - 12/26 (1)
- ► 11/14 - 11/21 (53)
- ► 11/07 - 11/14 (70)
- ► 10/31 - 11/07 (27)
- ► 10/24 - 10/31 (41)
- ► 10/17 - 10/24 (1)
- ► 10/10 - 10/17 (29)
- ► 10/03 - 10/10 (2)
- ► 09/26 - 10/03 (39)
- ► 09/19 - 09/26 (3)
- ► 08/15 - 08/22 (23)
- ► 08/08 - 08/15 (74)
- ► 08/01 - 08/08 (70)
- ► 07/25 - 08/01 (131)
- ► 07/18 - 07/25 (202)
- ► 07/11 - 07/18 (93)
- ► 07/04 - 07/11 (144)
- ► 06/27 - 07/04 (311)
-
▼
06/20 - 06/27
(199)
- Pengertian Haji Mabrur
- Tips Meraih Haji Mabrur
- MELANJUTKAN HAJI DENGAN UMRAH ATAU SEBALIKNYA
- Ariel Dipenjara, Luna Maya Kirim Selimut
- Tata Cara Mandi Wajib yang Benar
- Menyucikan Jiwa Melalui Solat
- Ular Berkaki Ditemukan di China
- ONTA: HEWAN YANG KHIDMAT KEPADA UMAT MANUSIA
- Kucing Bersayap Kembali Muncul di China
- Update status facebook via twitter
- Sejarah : Mekah, Ka'bah, Air Zam-zam
- Kandungan Air Zamzam
- Mengenal Sumur Air Zam-zam (full version)
- Khasiat Air Zam-Zam.(mengenal lebih jelas)
- Mencegah Motor Digondol Maling
- Tips Mencegah Motor Hilang…
- Ulat Paling Mematikan Di Dunia (BAHAYA)
- NARUTO 3D WALLPAPER (silahkan dikoleksi)
- SADIS !!! Nobita Membunuh Doraemon
- NOBITA MEMBUNUH DORAEMON
- AKHIR KISAH NARUTO (TAMAT)
- Akhir Hidup Naruto?
- Naruto Shippuden No Shin(mati)!!!
- Komik Rahasia Doraemon Yang Tidak Pernah Dilihat
- Hantu Bisa Menikah???Percaya atow tidak,kisah nyat...
- Pulau Hantu Gunkanjima (FULL VERSION)
- Humor: Status Facebook Ariel
- Hidung Terbesar Di Dunia
- 9 Penemuan Muslim Yang Mengguncang Dunia
- pohon berusia 900 tahun(pic)
- Bangunan Misterius ditemukan di Pulau kecil di Dan...
- POPPY MERCURY (IN MEMORIAM...........)
- Lingkaran Misterius Lempengan Es Di Danau Bangkal
- Kejadian Jin (FULL VERSION)
- Naga, Binatang Khayalan Atau Nyata?
- JIN ITU TERNYATA ALIEN !
- Benarkah Alien sebenarnya adalah Jin?
- misteri Borobudur (FULL VERSION)
- Selamat Datang di TafsirMimpi.org!
- Mengisi Libur Sekolah yang Bermanfaat
- Setan Bercakar yang Kurang Sangar
- Tafsir Mimpi Hantu / Setan
- Rahasia Dollar Amerika
- Kematian Nabi Yahya
- Segala Sesuatu Tentang Ilmu Santet
- Nabi Musa Melawan Tukang Sihir Fir’aun
- PROFIL TATANG S - PENGARANG KOMIK PETRUK GARENG
- Kumpulan Manusia-manusia Aneh di Jagad Ini !
- Kesaksian Sihir, tenung, santet, pelet, lucifer
- Misteri Lencana Piala Dunia Kuno Dan Ramalan Juara...
- Fakta Tentang Menguap
- Shunka Warak'in - Makhluk misterius suku Ioway
- Dayak Punan Hulu Barito: antara Ada dan Tiada
- IDENTITAS DAN ENTITAS DAYAK KALIMANTAN TENGAH DI T...
- Seni Tradisional Dayak
- Jeruk Nipis untuk Mendapatkan Kulit Putih Alami
- Membentuk Tubuh untuk Raih Penampilan Ideal
- Menjadikan Kulit Putih & Cantik Secara Alami
- Kok Wajah ku Jadi Berkerut Berat Badan Turun, Waja...
- Cara Tradisional Mengatasi Kulit yang Berminyak
- Mencegah Rambut Ubanan
- Mengatasi Rambut Rontok
- Rambut Sehat dari Dalam!
- Lalapan Nikmat Sehat, Daun TESPONG
- Daun Pepaya Untuk Sehat Wanita
- Mengenal Satwa Langka di Indonesia dan Dunia
- 10 Kejadian Misterius yg Tak Terungkap Hingga Kini
- Cerita Dari Lubang Buaya (FULL VERSION)
- Gerakan 30 September (MENGENANG SEJARAH)
- Tempat2 yang (katanya) serem di Jakarta (FULL VERS...
- Praktek Ponari Ditutup Selamanya
- Misteri Rahasia Di Balik Sarung Tangan Michael Jac...
- Mengenal Upin Ipin, Sejarah Filmnya+Download Ringt...
- Bocah Gila Game, Habiskan Rp12,5 Juta Untuk Game O...
- Bocah Tuna Rungu Pegang Uang Tunai Sebelas Juta
- Hilang 8 Bulan, Itong Bawa Rp 11 Juta
- Bawa Uang Rp11 Juta, Bocah Tuna Rungu Kebingungan
- KUMPULAN POTO KEBESARAN ALLAH SWT.(Full Version)
- Ditemukan Badai yang Lebih Mengerikan dari Badai M...
- Apakah Orang Buta Bermimpi Dalam Tidurnya?
- Orang Buta.. (renungan dan kesaksian)
- Secret Operation dibredel Pemimpin Redaksi Metro TV
- Orang Buta, Tumpukan Jerami, dan Para Peneliti
- Bacang dan Perahu Naga
- Apa Makna Mimpi Buruk Anda?
- Mengatasi Mimpi Buruk dalam Tidur…!!!
- Naga (Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedi...
- Vampir (Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklope...
- Area51 (TENTANG ALIEN)
- Sejarah Tentang Vampire Dan Keluarganya
- Misteri Batu Hajar Aswad
- Tengkorak "Vampir" abad pertengahan ditemukan di I...
- Binatang dan Monster Yang Masih Misterius.
- Bajak Laut
- Ternyata Yang Namanya Monster Tuh Benar2 Ada (Udah...
- Misteri Piramida (Part2)
- Sejarah Film Horror pertama kali
- U.F.O. India Kuno
- Rahasia Angka2 Dalam Al-Qur’an
- Mukjizat Nabi Musa
- ► 06/13 - 06/20 (120)
- ► 06/06 - 06/13 (34)
- ► 05/30 - 06/06 (178)
- ► 05/23 - 05/30 (89)
- ► 05/16 - 05/23 (93)
- ► 05/09 - 05/16 (17)
- ► 05/02 - 05/09 (3)
- ► 04/18 - 04/25 (1)
- ► 04/11 - 04/18 (1)
- ► 02/07 - 02/14 (26)
- ► 01/24 - 01/31 (9)
- ► 01/17 - 01/24 (12)
- ► 01/03 - 01/10 (1)
-
►
2009
(3)
- ► 12/27 - 01/03 (3)
0 komentar:
Posting Komentar
1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.
Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.
( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )
Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.
Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar
Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com