Sebenarnya berita ini termasuk berita lama, mungkin juga sudah banyak orang yang mengenal siapa si John Titor ini. Karena berita misteri akhir2 ini lagi sepi, saya memutuskan untuk membahas topik tentang John Titor saja. Pernah dengar mesin waktu? nah ini dia versi dunia nyatanya, John Titor adalah seorang yang mengaku berasal dari tahun 2036. Berikut kisah dan bukti-buktinya...
John Titor, The Time Traveler, muncul pada tahun 2000 dan mengaku sebagai manusia yang berasal dari tahun 2036. Dia mengaku sebagai prajurit amerika di tahun 2036 mengemban misi ke tahun 1975 untuk mengambil komputer portable pertama di dunia yaitu IBM 5100, dan mampir di tahun 2000-2001 untuk melihat keluarganya.
Untuk membuktikan kepada publik bahwa dia benar-benar berasal dari tahun 2036, ia memprediksi hal-hal yang akan terjadi di masa depan (belakangan terbukti benar). Selain itu dia juga menggambarkan sketsa dan memberi tahu cara kerja mesin waktu yang ia gunakan untuk Time Travel.
Prediksi yang dinyatakan John Titor antara lain adalah:
1. John menyebutkan inisial Tipler dan Kerr, ilmuwan yang akan berpengaruh dengan mesin waktu. Nama kedua orang ini di lacak kebenarannya dan ternyata mereka eksis didunia dan berprofesi sebagai profesor fisika.
2. Konsep dasar mesin waktu akan dikemukakan oleh CERN di tahun 2001. Kenyataanya di tahun 2000-2001 tidak banyak yang tahu tentang organisasi CERN, dan ternyata terbukti pada tahun 2001 CERN menyatakan menemukan konsep black hole, dimana konsep ini akan menjadi dasar mesin waktu.
3. John Titor memberikan rincian mesin waktu yang dia pakai kepada kita. Rincian tersebut berisi tentang Magnetic housing units for dual microsignularities, Electron injection manifold to alter mass and gravity of microsingularities, Cooling and x-ray venting system, Gravity sensors (VGL system), Main clocks (4 cesium units), Main computer units (3). Para ilmuwan sekarang menyatakan dengan mesin dan cara operasional yg disampaikan John sangat memungkinkan untuk melakukan time travel. Dan sekarang sedang diadakan penelitian lebih lanjut tentang rancangan ini.
4. Prediksi cepat John tentang amerika mengatakan bahwa mulai tahun 2004 USA akan mulai terjadi perang saudara, dimana antara tahun 2004-2008 terjadi demonstrasi dan pergolakan di dalam USA, tahun 2008-2015 puncak dari perang saudara itu. (yang ini tidak terjadi)
5. Perang dunia 3 akan di mulai tahun 2015. Dia menyatakan Rusia akan menyerang Amerika dengan nuklir di tahun 2015, otomatis perang saudara di amerika berhenti dan mereka bersatu melawan russia dan nantinya amerika hanya akan terbentuk menjadi 5 negara bagian dengan presiden setiap negara bagian masing2 dengan ibukota berpindah ke Nebraska. Menurut dia kota2 besar di amerika akan hancur begitupun di eropa,CINA, dan timur tengah. Sedangkan negara2 yg tidak terlibat perang dunia ke 3 adalah amerika selatan, australia, dan New Zealand. Perang ini akan menghilangkan 3 milyar populasi dunia. (banyak peramal sekarang yang mengatakan hal yang sama "perang dunia 3 akan meletus" semoga saja tidak terbukti).
6. Penyakit sapi gila akan mewabah dan semakin parah di tahun 2036. Karena penyakit ini dapat berdiam dalam tubuh manusia selama 30 tahun lebih dan mulai beraksi saat kita menjelang tua. Penyakit AIDS belum ada obatnya. Penyakit kanker sudah bisa di atasi dengan menggunakan virus melawan kanker itu sendiri (teori kanker ini sudah terbukti di jaman kita).
7. Makanan dan air bersih sangat sulit didapatkan akibat radiasi nuklir, di tahun 2036 setiap orang akan sangat berhati2 dengan makanan/minuman yangg akan dikonsumsinya. John menyatakan dia sangat ketakutan di tahun 2000-2001 dimana melihat orang dapat memesan makanan sesuka hatinya seperti di fastfood tanpa mengecek kesehatan makanan tersebut.
8. Dimasa depan kehidupan bertani akan kembali, religi akan menjadi sangat kuat, banyak orang yg menyesalkan PD3 hanya karena permainan politik. Dunia menjadi lebih damai.
9. John pernah menyatakan di New York akan ada gedung pencakar langit yang akan hilang dalam waktu dekat (belakangan diketahui tragedi 9/11) dan tidak ditemukannya Senjata pemusnah massal di timur tengah (irak) tetap membuat politik amerika untuk berperang.
10. Perkembangan IT akan sangat berkembang. Dia menyatakan bahwa akan banyak orang akan membuat video mereka sendiri dan di upload ke internet (youtube, mungkin juga Facebook) lalu sistem internet nanti akan independen dengan hanya menggunakan alat kecil bertenaga matahari yang dapat memancarkan signal sejauh 60mil (wi-max).
11. Di tahun 2036 energi hydrogen dan energi panas matahari berperan sangat penting dan lebih efisien.
12. Anda-anda sekarang barusan melewati bencana yang menakutkan. Coba anda pikiran kembali apa yang ditakuti 9-10 tahun yg lalu (taon 1999). Menurut milis di forum yg di maksud adalah bencana y2k, mereka menyatakan bahwa John telah kembali ke tahun 1975 untuk memberitahu para imuwan tentang bencana y2k. Informasi lebih lanjut tentang Y2K silahkan lihat disini Y2K
13. Menurut John kehidupan sosial masyarakat sekarang adalah sangat parah. Karena kita semua sangat malas, egois, individualis, acuh untuk bersosialisasi seperti domba dan banyak orang yang menghabiskan waktu untuk hal2 yang tidak berguna. Cobalah untuk bangun dan melihat keadaan disekeliling kita, kondisi alam makin rusak, bumi ini lagi sekarat.
14. Di tahun 2036 tidak ada organisasi kesehatan yang akan melindungi mu, jadi jika anda sakit parah, siap2 gali lubang kubur sendiri. (klo saat ini ada jaminan kesehatan tuk seluruh penduduk USA)
15. Temperatur dan suhu di dunia akan menjadi panas, sangat panas, kemudian berubah menjadi lebih dingin.
16. Saya (john) tahu tentang prediksi bangsa maya tentang tahun 2012, yah memang sesuatu hal yang unik akan terjadi, kira2 seperti cerita tentang laut merah dan orang mesir. tapi itu tidak membuat dunia ini kiamat. Hanya mengurangi sebagian besar penduduk bumi (menurut saya sepertinya memang akan terjadi sesuatu di 2012).
17. Yahoo dan microsoft tidak ada lagi di tahun 2036
18. MARS dan UFO, sampai tahun 2036 kita masih tidak menemukan apa2 di mars, begitu pun tentang ufo masih menjadi misteri. Walaupun para ilmuwan di tahun 2036 pernah menyatakan bahwa ufo/alien juga adalah timetraveler dari masa depan dan alien adalah bangsa manusia yang telah berevolusi akibat perubahan alam/radiasi/perang, mereka para alien memiliki struktur tubuh dan organ2 internal yang sama dengan manusia. (yang satu ini teori yang cukup masuk akal menurut saya, itu kalau memang ada time traveler)
Sejarah John Titor
Siapakah John Titor?? Dia mengaku lahir tahun 1998 di florida. Dia mengemban tugas dari tahun 2036 untuk ke tahun 1975 untuk mengambil PC IBM 5100, yang menurut dia dimana pc itu terdapat bahasa unix yang dapat memecahkan beragam bahasa unix.
Menurut dia teknologi di pc itu hanya seglintir orang IBM saja yang tahu dan teknologi itu tidak pernah lagi di pasang di pc generasi selanjutnya hingga 2036.
Menurut dia semua sistem unix akan menghadapi time error di tahun 2036, oleh sebab itu IBM 5100 sangat penting.
Hal ini langsung dikonfirmasi dan diakui oleh pihak IBM. Mereka kaget, karena sebenarnya hanya ada 5 orang yang mengetahui hal itu, dan itu pun terjadi pada tahun 1975.
Konsep Mesin Waktu
John mengaku mesin waktu yang dia gunakan adalah C204 yang dapat memuat sampai 3 orang. Mesin ini dimiliki oleh militer Amerika di tahun 2036, dan mesin waktu bukan barang yang aneh di masa dia. Ada lagi tipe yang lebih besar yaitu C206 yang dibuat oleh GE (General Electric) dengan kapasitas sampai 7 orang. Mesin ini hanya mampu membawa mereka maksium 60 tahun ke masa silam dengan kecepatan 10 tahun per jam.
(Mungkinkah??)
Teori mesin waktu menurut John Titor
1. Apapun yang saya lakukan dengsn pergi ke masa silam tidak akan merubah masa depan saya, karena kita hidup di dimensi yg berbeda. Jadi menurut dia bahwa masa depan adalah keputusan. apa pun keputusan yg dibuat, di masa depan sudah ada jawaban nya.
(jadi menurut dia teori time paradox itu salah dan tidak terbukti).
2. Mesin waktu bentuknya panjang seperti box amunisi dengan beban mencapai 500kg. Dia harus menaruh alat itu didalam mobil dengan suspensi yang kuat, dan jika dinyalakan akan terbentuk suatu black hole kecil yang mirip dengan donut. Disaat itulah semua akan terhisap kedalam black hole itu termasuk mobilnya menuju ketempat tujuan dalam proses perjalanan akan sangat panas, sulit untuk bernafas, dan jika tujuan anda nanti ternyata ada benda atau tembok yang menghalangi kehadiran anda di titik point yang sama maka otomatis mesin waktu akan switch off. jadi anda tidak pindah dari 1 titik ke titik yg lain, tapi anda pindah ke dimensi yg lain.
3. Hukum fisika Kuantum Everett-Wheeler adalah teori yang benar untuk mesin waktu. Model ini juga bisa disebut “Many-Worlds Interpretation” atau dengan kata lain banyak hasil kemungkinan yang akan terjadi dimasa depan berdasarkan keputusan saat ini. Contoh nya, jika saya kembali ke tahun 1975 untuk membunuh kakek saya, lalu saya kembali ke 2036, saya akan tetap eksis, begitupun orang tua saya. tetapi di dimensi tahun 1975 dan masa depan nya saya dan orangtua saya tidak eksis. ini lah yg disebut many worlds interpretation. (sedikit mirip dengan teori time paradox)
*****
*****
Dia mengaku mampir ke tahun 2000 untuk menghampiri keluarganya (ayahnya) untuk memberikan peringatan. Dia menyuruh ayahnya yang tinggal di Florida untuk pindah karena akan ada sesuatu yang buruk menimpa daerah Florida. Setelah ayahnya pindah John Titor pun menghilang, diperkirakan dia kembali ke tahun 2036 pada 21 maret 2001.
Benar saja, tak lama setelah keluarganya pindah ke Nebraska, daerah Florida tertimpa badai topan besar yang menghancurkan semua wilayah disitu.
John Titor pernah meminta ayahnya untuk merekam proses time machine saat dia pakai untuk kembali ke tahun 2036 dan di upload ke internet melalui pengacara keluarganya Larry Harber, tapi entah kenapa rekaman video itu tidak jadi di upload. Ada yang mengatakan rekaman itu telah diambil oleh pihak intelijen amerika.
Apakah video tersebut menjadi rahasia negara Amerika?? mungkin saja, karena selama ini banyak misteri2 dunia yang ditutup2i oleh pemerintah setempat (seperti Area 51, dll).
Soo, apakah anda percaya dengan time travel??
ARTIKEL PILIHAN
John Titor "Manusia Dari Tahun 2036"
Written By Situs Baginda Ery (New) on Senin, 17 Mei 2010 | 00.42
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
BACA JUGA
DAFTAR LENGKAP ARTIKEL BLOG BAGINDAERY
-
►
2017
(50)
- ► 09/17 - 09/24 (3)
- ► 08/20 - 08/27 (4)
- ► 04/02 - 04/09 (7)
- ► 03/26 - 04/02 (5)
- ► 03/19 - 03/26 (9)
- ► 03/12 - 03/19 (15)
- ► 02/26 - 03/05 (7)
-
►
2016
(139)
- ► 12/18 - 12/25 (5)
- ► 12/11 - 12/18 (2)
- ► 11/13 - 11/20 (13)
- ► 11/06 - 11/13 (9)
- ► 07/24 - 07/31 (7)
- ► 07/17 - 07/24 (7)
- ► 07/03 - 07/10 (19)
- ► 06/26 - 07/03 (12)
- ► 06/19 - 06/26 (15)
- ► 06/12 - 06/19 (6)
- ► 05/08 - 05/15 (1)
- ► 04/10 - 04/17 (6)
- ► 02/14 - 02/21 (3)
- ► 02/07 - 02/14 (10)
- ► 01/31 - 02/07 (12)
- ► 01/24 - 01/31 (12)
-
►
2015
(281)
- ► 12/27 - 01/03 (19)
- ► 08/09 - 08/16 (3)
- ► 05/10 - 05/17 (10)
- ► 04/26 - 05/03 (3)
- ► 04/19 - 04/26 (28)
- ► 04/12 - 04/19 (39)
- ► 04/05 - 04/12 (93)
- ► 03/29 - 04/05 (64)
- ► 03/22 - 03/29 (13)
- ► 02/22 - 03/01 (3)
- ► 02/15 - 02/22 (5)
- ► 01/04 - 01/11 (1)
-
►
2014
(1059)
- ► 12/28 - 01/04 (12)
- ► 12/21 - 12/28 (5)
- ► 11/23 - 11/30 (33)
- ► 11/09 - 11/16 (1)
- ► 11/02 - 11/09 (1)
- ► 10/26 - 11/02 (14)
- ► 10/05 - 10/12 (4)
- ► 09/28 - 10/05 (7)
- ► 08/24 - 08/31 (19)
- ► 08/10 - 08/17 (6)
- ► 08/03 - 08/10 (3)
- ► 07/13 - 07/20 (12)
- ► 07/06 - 07/13 (15)
- ► 06/29 - 07/06 (7)
- ► 06/22 - 06/29 (5)
- ► 06/15 - 06/22 (7)
- ► 06/08 - 06/15 (29)
- ► 06/01 - 06/08 (34)
- ► 05/25 - 06/01 (3)
- ► 05/18 - 05/25 (7)
- ► 05/11 - 05/18 (4)
- ► 04/27 - 05/04 (1)
- ► 04/20 - 04/27 (19)
- ► 04/13 - 04/20 (18)
- ► 04/06 - 04/13 (13)
- ► 03/30 - 04/06 (19)
- ► 03/23 - 03/30 (31)
- ► 03/16 - 03/23 (51)
- ► 03/09 - 03/16 (56)
- ► 03/02 - 03/09 (80)
- ► 02/23 - 03/02 (78)
- ► 02/16 - 02/23 (41)
- ► 02/09 - 02/16 (54)
- ► 02/02 - 02/09 (61)
- ► 01/26 - 02/02 (68)
- ► 01/19 - 01/26 (57)
- ► 01/12 - 01/19 (88)
- ► 01/05 - 01/12 (96)
-
►
2013
(3222)
- ► 12/29 - 01/05 (104)
- ► 12/22 - 12/29 (124)
- ► 12/15 - 12/22 (86)
- ► 12/08 - 12/15 (70)
- ► 12/01 - 12/08 (84)
- ► 11/24 - 12/01 (79)
- ► 11/17 - 11/24 (48)
- ► 11/10 - 11/17 (64)
- ► 11/03 - 11/10 (52)
- ► 10/27 - 11/03 (65)
- ► 10/20 - 10/27 (78)
- ► 10/13 - 10/20 (102)
- ► 10/06 - 10/13 (84)
- ► 09/29 - 10/06 (111)
- ► 09/22 - 09/29 (129)
- ► 09/15 - 09/22 (128)
- ► 09/08 - 09/15 (153)
- ► 09/01 - 09/08 (164)
- ► 08/25 - 09/01 (160)
- ► 08/18 - 08/25 (104)
- ► 08/11 - 08/18 (156)
- ► 08/04 - 08/11 (322)
- ► 07/28 - 08/04 (108)
- ► 07/21 - 07/28 (104)
- ► 07/14 - 07/21 (59)
- ► 07/07 - 07/14 (24)
- ► 06/30 - 07/07 (12)
- ► 06/23 - 06/30 (35)
- ► 06/09 - 06/16 (40)
- ► 06/02 - 06/09 (11)
- ► 05/26 - 06/02 (51)
- ► 05/19 - 05/26 (13)
- ► 05/12 - 05/19 (4)
- ► 04/21 - 04/28 (6)
- ► 04/14 - 04/21 (21)
- ► 04/07 - 04/14 (8)
- ► 03/31 - 04/07 (75)
- ► 03/24 - 03/31 (62)
- ► 03/17 - 03/24 (53)
- ► 03/10 - 03/17 (30)
- ► 03/03 - 03/10 (2)
- ► 02/03 - 02/10 (19)
- ► 01/20 - 01/27 (18)
-
►
2012
(403)
- ► 12/30 - 01/06 (8)
- ► 12/16 - 12/23 (14)
- ► 12/09 - 12/16 (12)
- ► 12/02 - 12/09 (10)
- ► 10/28 - 11/04 (1)
- ► 08/12 - 08/19 (13)
- ► 08/05 - 08/12 (29)
- ► 07/29 - 08/05 (69)
- ► 07/22 - 07/29 (85)
- ► 07/15 - 07/22 (92)
- ► 07/08 - 07/15 (65)
- ► 07/01 - 07/08 (5)
-
►
2011
(1411)
- ► 08/14 - 08/21 (51)
- ► 08/07 - 08/14 (52)
- ► 07/31 - 08/07 (5)
- ► 07/10 - 07/17 (3)
- ► 07/03 - 07/10 (10)
- ► 05/29 - 06/05 (6)
- ► 05/15 - 05/22 (57)
- ► 05/08 - 05/15 (45)
- ► 05/01 - 05/08 (97)
- ► 04/24 - 05/01 (169)
- ► 04/17 - 04/24 (293)
- ► 04/10 - 04/17 (200)
- ► 04/03 - 04/10 (142)
- ► 03/27 - 04/03 (107)
- ► 03/20 - 03/27 (87)
- ► 03/13 - 03/20 (1)
- ► 03/06 - 03/13 (7)
- ► 02/20 - 02/27 (10)
- ► 02/13 - 02/20 (8)
- ► 02/06 - 02/13 (20)
- ► 01/30 - 02/06 (6)
- ► 01/23 - 01/30 (17)
- ► 01/16 - 01/23 (10)
- ► 01/02 - 01/09 (8)
-
▼
2010
(2102)
- ► 12/26 - 01/02 (5)
- ► 12/19 - 12/26 (1)
- ► 11/14 - 11/21 (53)
- ► 11/07 - 11/14 (70)
- ► 10/31 - 11/07 (27)
- ► 10/24 - 10/31 (41)
- ► 10/17 - 10/24 (1)
- ► 10/10 - 10/17 (29)
- ► 10/03 - 10/10 (2)
- ► 09/26 - 10/03 (39)
- ► 09/19 - 09/26 (3)
- ► 08/15 - 08/22 (23)
- ► 08/08 - 08/15 (74)
- ► 08/01 - 08/08 (70)
- ► 07/25 - 08/01 (131)
- ► 07/18 - 07/25 (202)
- ► 07/11 - 07/18 (93)
- ► 07/04 - 07/11 (144)
- ► 06/27 - 07/04 (311)
- ► 06/20 - 06/27 (199)
- ► 06/13 - 06/20 (120)
- ► 06/06 - 06/13 (34)
- ► 05/30 - 06/06 (178)
- ► 05/23 - 05/30 (89)
-
▼
05/16 - 05/23
(93)
- 10 Bencana Mengerikan Sepanjang Masa
- <!-- Content --> <!-- google_ad_section_start(n...
- POINT BLANK,GAME ONLINE TOP.
- POINT BLANK,GAME ONLINE NO.1
- Entri Blog Gudang bawah tanah, persiapan kiamat.
- 10 Makhluk Aneh yang mengegerkan dunia Ilmu Penge...
- Halloween Halloween ([hælə'win], [hælo'win]) a...
- Aneh, Seorang Wanita Tiba-tiba Melahirkan Tanpa Ha...
- Dipercaya Bawa Bencana, Dibuang ke Laut Pos...
- Kisah nyata Master Magician yang meninggal di mala...
- Pembunuh Bayaran Ngaku Dibayar Rp 15 Juta
- Foto-Foto Bung Karno Shalat di Masjid Amerika ...
- Cinta Sehidup Semati 5000 Tahun sepasang ker...
- Gadis Dengan Mata Tembus Pandang ! Mata yang...
- 8 Penemuan Terbesar Dalam peradaban Manusia B...
- Tempat Tidur Para Raja
- Serius, Ternyata UFO Pernah Selamatkan Bumi F...
- ( MISTERI MONSTER LELE ) Lele Monster Memakan Manusia
- Nenek Bangun Rumah Sendiri Selama 23 Tahun !
- 10 Orang Terkaya Di Dunia
- 7 Antivirus Gratis terbaik
- Mendapatkan Registration Key Antivirus SMADA...
- Download Software Handphone ( HP ) Terbaru ...
- Download Aplikasi Game HP ( Handphone ) Terbaru
- Download Film Avatar 2 Kalau anda sudah pe...
- Rekor Binatang - Binatang Tertua di Dunia
- Binatang-Binatang Marsupilia Asli Indonesia
- Oase terindah.
- nih mau share aja 10 masjid terindah di duniapeni...
- 10 Katak paling aneh di dunia
- Ramalan misteri terakhir mama lauren
- Biografi Mama Lauren ditinggal pergi oleh sang ibu...
- Katak "Pinokio" Spesies Baru dari Papua
- Mama Lauren meninggal dunia Sering berfirasat tak ...
- PESTA BLOGGER 2010.
- Bicara Dunia Musik Indonesia
- 10 Lokasi Wisata Tersejuk dan Terbersih di Eropa
- 10 Superhero Paling Aneh Di Tiap Negara
- Superhero dari Indonesia!keren banget.
- Hujan Duit Di Kota Serang
- Senin, 26/01/2009 17:32 WIB Cincin Pangeran Mataha...
- Kambing berwajah manusia lahir di Zimbabwe
- 5 Gua Terdalam Di Dunia !!!
- Ular Raksasa Sepanjang 33 Meter di Kalimantan
- ( ULAR MISTERIUS ) Misteri Ular Raksasa Dari Gunun...
- ( MISTERI TEMPAT TINGGAL ALIEN ) Markas alien di d...
- Mengungkap Rahasia Sulap “Dompet Api”
- Bayi Monster Coelacanth dari Indonesia Post...
- Kasus Tewasnya Dua Polisi yang Ditembak Sulit Di...
- Cerita di Balik Panggung Program Komedi...
- 10 Bank Terbaik di Dunia dan di Indonesia
- Siapa Sebenarnya Suharto?
- Inilah Isi Lengkap Buku Membongkar Gurita Cikeas
- Para Koruptor Itu Sebenarnya Siapa ? ...
- Kacamata 3D masa depan
- Teknologi masa depan.
- Rumah Masa Depan.
- Tampang para super hero di masa depan [P...
- Negara Masa Depan.
- Baju Masa Depan.
- Penjahat TERCANGGIH.
- Robot2 MASA DEPAN,Robot Terkeren DiDUNIA.
- Manusia Masa Depan.
- John Titor "Manusia Dari Tahun 2036"
- Pesawat MASA DEPAN,Pesawat terkeren diDunia.
- Mobil Masa Depan,Mobil Terkeren didunia.
- Kota Masa Depan.
- Bukti2 adanya Alien.
- Kapan Indonesia masuk Piala Dunia?...
- Kapan Indonesia masuk Piala Dunia.
- Kisah 25 nabi dan rasul
- kenapa di Indonesia bisa turun hujan es dan bukan ...
- Daftar 10 negara terkorup di Dunia Jaman sekara...
- 10 Tempat Teraneh di Dunia
- GAME TERSULIT DIDUNIA.
- Misteri Nyai (Kanjeng Ratu) Loro Kidul
- Profil Para Hacker Terhebat DIDUNIA.
- Indahnya hidup diSbuah Desa.
- Cara Hindari HACK pd Facebook anda.
- Hati-hati bahaya SPAM mengincar anda!!
- 10 Pelarian dari Penjara terhebat di Dunia
- Wajah Para Nenek Moyang Manusia Dari 6 JUTA TAHUN ...
- 10 kendaraan tercepat di dunia
- Lukisan Seorang Pembunuh Berantai
- Top 10 Mobil Tercepat di Dunia
- Manusia Dajjal Sudah Muncul!!!
- 10 Prajurit wanita terbaik di Dunia
- IMAM MAHDI, pemimpin akhir zaman yang dijanjikan
- Siapakah Dajjal?...
- Bayi Bermata Satu Yang Diyakini Adalah Sosok Dajjal
- "Dajjal Akan Muncul Saat Kita Lupa"
- ASYIKNYA BERKELILING PEDESAAN DI EROPA
- Daftar wanita terkejam didunia
- ► 05/09 - 05/16 (17)
- ► 05/02 - 05/09 (3)
- ► 04/18 - 04/25 (1)
- ► 04/11 - 04/18 (1)
- ► 02/07 - 02/14 (26)
- ► 01/24 - 01/31 (9)
- ► 01/17 - 01/24 (12)
- ► 01/03 - 01/10 (1)
-
►
2009
(3)
- ► 12/27 - 01/03 (3)
0 komentar:
Posting Komentar
1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.
Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.
( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )
Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.
Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar
Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com