ARTIKEL PILIHAN
Munajat Imam Ali bin Abi Thalib sa ( Bagian 1 dan 2 )
Written By Situs Baginda Ery (New) on Minggu, 13 Oktober 2013 | 19.44
by: http://syamsuri149.wordpress.com/
Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang
Ya Allah sampaikan salawat kepada Muhammad dan Keluarga Muhammad
Dengarlah doaku, ketika aku berdoa pada-Mu
Dengarlah seruanku, ketika aku menyuru-Mu
Hampiri daku, ketika aku memanggil-Mu
Aku telah lari menuju-Mu, berhenti di hadapan-Mu,
bersimpuh pada-Mu, berserah diri pada-Mu,
mengharapkan pahalaku dari hadirat-Mu
Engkau ketahui apa yang ada dalam diriku.
Engkau kenali segala keperluanku.
Engkau arif akan apa yang tergetar dalam hatiku.
Tak tersembunyi bagi-Mu urusan kepulangan dan kembaliku
dan apa yang ingin aku ungkapkan semuanya dari mulutku
dan aku ucapkan dengan keinginanku dan mengharapkannya untuk hari akhirku.

Sudah berlaku ketentuan-Mu padaku, duhai junjunganku, apa yang terjadi padaku sampai akhir umurku, baik yang tersembunyi maupun yang tampak padaku, pada tangan-Mu bukan pada tangan selain-Mu kelebihanku dan kekuranganku, manfaatku dan madaratku.
Tuhanku, jika sekiranya Engkau menahan rezekiku, maka siapa lagi yang memberikan rizki padaku. Jika Engkau mengabaikan aku, maka siapa lagi yang akan membelaku.
Tuhanku, aku berlindung kepada-Mu dari marah-Mu dan terlepasnya murka-Mu
Tuhanku, jika aku tidak layak memperoleh kasih-Mu, Engkau sangat layak untuk memberikan anugrah kepadaku dengan keluasan karunia-Mu.
Tuhanku, seakan diriku telah tersungkur di hadapan-Mu, dan sebaik-baiknya
kepasrahaku padaMu telah menangui aku, lalu Engkau berkata apa yang layak Engkau katakan dan Kauliputi aku dengan ampunan-Mu.
Tuhanku, jika Engkau ampuni aku siapa lagi yang lebih pantas melakuakanya salain-Mu. Jika sekiranya ajalku sudah dekat,tetapi amalku tidak mendekatkanku kepadaMu, telah aku jadikan pengakuan dosa ini sebagai wasilahku kepada-Mu.
Tuhanku, aku telah berbuat zalim dalam memandang diriku.
Celaka sudah diriku, jika saja Engkau tidak mengampuninya.
Tuhanku, tidak henti-hentinya kebaikan-Mu mengalir padaku hari-hari hidupku,
maka jangan putuskan kebaikan-Mu padaku pada hari kematianku.
Tuhanku, bagaimana mungkin aku berputus asa pada pandangan baikku kepada-Mu
setelah kematianku, padahal Engkau tidak memberikan kepadaku selain yang indah saja dalam hidupku.
Tuhanku, perlakukanlah aku apa yang Engkau layak melakukannya. Kembalilah
kepadaku dengan karunia-Mu yang Kauberikan kepada pendosa yang sudah dipenuhi kebodohannya.
Tuhanku, jika telah Kaututupi dosa-dosaku di dunia, padahal aku sangat memerlukan penutupan pada hari akhirat nanti, karena Engkau tidak menampakkannya di hadapan orang-orang yang saleh, maka jangan mempermalukan aku pada hari kiamat dihadapan para saksi.
Tuhanku, anugrah-Mu meluaskan harapku; Maaf-Mu lebih utama dari amalku.
Tuhanku, bahagian aku ketika berjumpa dengan-Mu pada hari kautetapan keputusa di antara hamba-hamba-Mu.
Tuhanku, permohonan maafku kepada-Mu adalah permohonan seseorang yang sangat memerlukan penerimaan permohonannya. Terimalah permohonan maafku. Wahai yang paling pemurah untuk dimohonkan oleh para pendosa.
Tuhanku, janganlah kautolakkan keperlianku, jangan Kausia-siakan kedambaanku,jangan kau putuskan dariMu harapanku dan cita-citaku.
Tuhanku, sekiranya Engkau ingin menjatuhkan aku, tentulah Engkau tidak memberikan petunjuk kepadaku; sekiranyn Engkau ingin mempermalukanku, tentulah Engkau tidak menyelamatkan daku.
Tuhanku, tak pernah aku mengira Engkau akan menolak keperluan yang untuk
memperolehnya dari sisi-Mu telah kuhabiskan seluruh umurku.
Tuhanku, bagi-Mu segala sanjung dan puja, selama-lamanya, sanjugan yang kekal abadi, berlansung terus, takpernah habis, sanjung-puja seperti yang Engkau cintai dan Engaku ridhai.
Tuhanku, jika Engkau menuntutku karena kesalahanku,aku akan menuntut-Mu dengan maaf-Mu; jika Engkau menuntutku dengan dosaku, aku akan menuntutmu dengan ampunan-Mu; jika Engaku memasukkan aku kedalam neraka, aku akan memberitahukan kepada para penghuninya bahwa aku mencintai-Mu.
(Mafatihul Jinan, bab2)
Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang
Ya Allah sampaikan salawat kepada Muhammad dan Keluarga Muhammad
Dengarlah doaku, ketika aku berdoa pada-Mu
Dengarlah seruanku, ketika aku menyuru-Mu
Hampiri daku, ketika aku memanggil-Mu
Aku telah lari menuju-Mu, berhenti di hadapan-Mu,
bersimpuh pada-Mu, berserah diri pada-Mu,
mengharapkan pahalaku dari hadirat-Mu
Engkau ketahui apa yang ada dalam diriku.
Engkau kenali segala keperluanku.
Engkau arif akan apa yang tergetar dalam hatiku.
Tak tersembunyi bagi-Mu urusan kepulangan dan kembaliku
dan apa yang ingin aku ungkapkan semuanya dari mulutku
dan aku ucapkan dengan keinginanku dan mengharapkannya untuk hari akhirku.

Sudah berlaku ketentuan-Mu padaku, duhai junjunganku, apa yang terjadi padaku sampai akhir umurku, baik yang tersembunyi maupun yang tampak padaku, pada tangan-Mu bukan pada tangan selain-Mu kelebihanku dan kekuranganku, manfaatku dan madaratku.
Tuhanku, jika sekiranya Engkau menahan rezekiku, maka siapa lagi yang memberikan rizki padaku. Jika Engkau mengabaikan aku, maka siapa lagi yang akan membelaku.
Tuhanku, aku berlindung kepada-Mu dari marah-Mu dan terlepasnya murka-Mu
Tuhanku, jika aku tidak layak memperoleh kasih-Mu, Engkau sangat layak untuk memberikan anugrah kepadaku dengan keluasan karunia-Mu.
Tuhanku, seakan diriku telah tersungkur di hadapan-Mu, dan sebaik-baiknya
kepasrahaku padaMu telah menangui aku, lalu Engkau berkata apa yang layak Engkau katakan dan Kauliputi aku dengan ampunan-Mu.
Munajat Imam Ali bin Abi Thalib sa (Bagian 2)
Tuhanku, jika Engkau ampuni aku siapa lagi yang lebih pantas melakuakanya salain-Mu. Jika sekiranya ajalku sudah dekat,tetapi amalku tidak mendekatkanku kepadaMu, telah aku jadikan pengakuan dosa ini sebagai wasilahku kepada-Mu.
Tuhanku, aku telah berbuat zalim dalam memandang diriku.
Celaka sudah diriku, jika saja Engkau tidak mengampuninya.
Tuhanku, tidak henti-hentinya kebaikan-Mu mengalir padaku hari-hari hidupku,
maka jangan putuskan kebaikan-Mu padaku pada hari kematianku.
Tuhanku, bagaimana mungkin aku berputus asa pada pandangan baikku kepada-Mu
setelah kematianku, padahal Engkau tidak memberikan kepadaku selain yang indah saja dalam hidupku.
Tuhanku, perlakukanlah aku apa yang Engkau layak melakukannya. Kembalilah
kepadaku dengan karunia-Mu yang Kauberikan kepada pendosa yang sudah dipenuhi kebodohannya.
Tuhanku, jika telah Kaututupi dosa-dosaku di dunia, padahal aku sangat memerlukan penutupan pada hari akhirat nanti, karena Engkau tidak menampakkannya di hadapan orang-orang yang saleh, maka jangan mempermalukan aku pada hari kiamat dihadapan para saksi.
Tuhanku, anugrah-Mu meluaskan harapku; Maaf-Mu lebih utama dari amalku.
Tuhanku, bahagian aku ketika berjumpa dengan-Mu pada hari kautetapan keputusa di antara hamba-hamba-Mu.
Tuhanku, permohonan maafku kepada-Mu adalah permohonan seseorang yang sangat memerlukan penerimaan permohonannya. Terimalah permohonan maafku. Wahai yang paling pemurah untuk dimohonkan oleh para pendosa.
Tuhanku, janganlah kautolakkan keperlianku, jangan Kausia-siakan kedambaanku,jangan kau putuskan dariMu harapanku dan cita-citaku.
Tuhanku, sekiranya Engkau ingin menjatuhkan aku, tentulah Engkau tidak memberikan petunjuk kepadaku; sekiranyn Engkau ingin mempermalukanku, tentulah Engkau tidak menyelamatkan daku.
Tuhanku, tak pernah aku mengira Engkau akan menolak keperluan yang untuk
memperolehnya dari sisi-Mu telah kuhabiskan seluruh umurku.
Tuhanku, bagi-Mu segala sanjung dan puja, selama-lamanya, sanjugan yang kekal abadi, berlansung terus, takpernah habis, sanjung-puja seperti yang Engkau cintai dan Engaku ridhai.
Tuhanku, jika Engkau menuntutku karena kesalahanku,aku akan menuntut-Mu dengan maaf-Mu; jika Engkau menuntutku dengan dosaku, aku akan menuntutmu dengan ampunan-Mu; jika Engaku memasukkan aku kedalam neraka, aku akan memberitahukan kepada para penghuninya bahwa aku mencintai-Mu.
(Mafatihul Jinan, bab2)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
BACA JUGA
DAFTAR LENGKAP ARTIKEL BLOG BAGINDAERY
-
►
2017
(50)
- ► 09/17 - 09/24 (3)
- ► 08/20 - 08/27 (4)
- ► 04/02 - 04/09 (7)
- ► 03/26 - 04/02 (5)
- ► 03/19 - 03/26 (9)
- ► 03/12 - 03/19 (15)
- ► 02/26 - 03/05 (7)
-
►
2016
(139)
- ► 12/18 - 12/25 (5)
- ► 12/11 - 12/18 (2)
- ► 11/13 - 11/20 (13)
- ► 11/06 - 11/13 (9)
- ► 07/24 - 07/31 (7)
- ► 07/17 - 07/24 (7)
- ► 07/03 - 07/10 (19)
- ► 06/26 - 07/03 (12)
- ► 06/19 - 06/26 (15)
- ► 06/12 - 06/19 (6)
- ► 05/08 - 05/15 (1)
- ► 04/10 - 04/17 (6)
- ► 02/14 - 02/21 (3)
- ► 02/07 - 02/14 (10)
- ► 01/31 - 02/07 (12)
- ► 01/24 - 01/31 (12)
-
►
2015
(281)
- ► 12/27 - 01/03 (19)
- ► 08/09 - 08/16 (3)
- ► 05/10 - 05/17 (10)
- ► 04/26 - 05/03 (3)
- ► 04/19 - 04/26 (28)
- ► 04/12 - 04/19 (39)
- ► 04/05 - 04/12 (93)
- ► 03/29 - 04/05 (64)
- ► 03/22 - 03/29 (13)
- ► 02/22 - 03/01 (3)
- ► 02/15 - 02/22 (5)
- ► 01/04 - 01/11 (1)
-
►
2014
(1059)
- ► 12/28 - 01/04 (12)
- ► 12/21 - 12/28 (5)
- ► 11/23 - 11/30 (33)
- ► 11/09 - 11/16 (1)
- ► 11/02 - 11/09 (1)
- ► 10/26 - 11/02 (14)
- ► 10/05 - 10/12 (4)
- ► 09/28 - 10/05 (7)
- ► 08/24 - 08/31 (19)
- ► 08/10 - 08/17 (6)
- ► 08/03 - 08/10 (3)
- ► 07/13 - 07/20 (12)
- ► 07/06 - 07/13 (15)
- ► 06/29 - 07/06 (7)
- ► 06/22 - 06/29 (5)
- ► 06/15 - 06/22 (7)
- ► 06/08 - 06/15 (29)
- ► 06/01 - 06/08 (34)
- ► 05/25 - 06/01 (3)
- ► 05/18 - 05/25 (7)
- ► 05/11 - 05/18 (4)
- ► 04/27 - 05/04 (1)
- ► 04/20 - 04/27 (19)
- ► 04/13 - 04/20 (18)
- ► 04/06 - 04/13 (13)
- ► 03/30 - 04/06 (19)
- ► 03/23 - 03/30 (31)
- ► 03/16 - 03/23 (51)
- ► 03/09 - 03/16 (56)
- ► 03/02 - 03/09 (80)
- ► 02/23 - 03/02 (78)
- ► 02/16 - 02/23 (41)
- ► 02/09 - 02/16 (54)
- ► 02/02 - 02/09 (61)
- ► 01/26 - 02/02 (68)
- ► 01/19 - 01/26 (57)
- ► 01/12 - 01/19 (88)
- ► 01/05 - 01/12 (96)
-
▼
2013
(3222)
- ► 12/29 - 01/05 (104)
- ► 12/22 - 12/29 (124)
- ► 12/15 - 12/22 (86)
- ► 12/08 - 12/15 (70)
- ► 12/01 - 12/08 (84)
- ► 11/24 - 12/01 (79)
- ► 11/17 - 11/24 (48)
- ► 11/10 - 11/17 (64)
- ► 11/03 - 11/10 (52)
- ► 10/27 - 11/03 (65)
- ► 10/20 - 10/27 (78)
-
▼
10/13 - 10/20
(102)
- ( Tentang Syahrini ) Mengupas Berbahasa Syahrini: ...
- Berita Kejahatan Penipuan Minta Pulsa: Aksi Penipu...
- Tentang Kaum Muda dan Politik
- Aplikasi Terbaru My People: My People Aplikasi Cha...
- Sungguh Aneh? Mengapa Ubur-ubur “Menyerang” Pabrik...
- Rahasia Mengapa Pria Baik Baik Selingkuh Juga?
- Berita Jokowi Marah: Jokowi Murka, Banting Map dan...
- Spesial Desa Jawa Tengah: Melihat Desa Terbaik di ...
- Sebuah Dongeng Menarik: Anak Itik Mencari Idola
- Misteri Pembunuhan Holly Angela: Beberapa Kejangga...
- Masa Kepemimpinan Jokowi dan Ahok: Yang Terlewat o...
- Sampai kapankah kita akan bekerja untuk orang Lain...
- Mau Disukai Banyak Wanita? Coba Tips dan Trik Beri...
- 26 FAKTA MENGEJUTKAN TENTANG ISI HATI WANITA
- Agar Kamu Menjadi Sang Penakluk Cinta dan Hati Wan...
- Ketika Indonesia Melihat Monorel ( Mengetahui sedi...
- Jokowi Bikin Monorel, Regulasi Pembatasan Mobil Pr...
- Hah! Ini Gaji atau Ngerampok Negara ya ??
- Artikel Menarik: Inovasi Sejati Tak Cuma Kreatif, ...
- Buku Spesial Jokowi: Peluncuran Buku “Jokowi (Buka...
- Sebuah Sisi Lain Andi Mallarangeng: Mengenang Andi...
- ( Berita Andi Mallarangeng Jadi Tersangka ) Andi M...
- Berita Andi Mallarangeng Korupsi: Andi Alfian Mall...
- Berita Andi Mallarangeng Ditahan: Andi Mallarangen...
- Berita Calon Presiden 2014: Prediksi Capres dan Wa...
- Sesosok Sahabat? Seperti Apakah Dia? dan Bagaimana...
- Tentang Pria dan Wanita dalam Menjalin Hubungan: P...
- Tips dan Trik: Menilik Perkembangan Properti di Ka...
- Artikel Edukasi: Kritikan terhadap Aliran Positivi...
- Tidak ada yang tidak mungkin didunia, Bagaimana Ge...
- Bung Hatta Anti-Corruption Award, Suara Teduh di K...
- Belajar dari Malaysia Memindahkan Ibu Kota Pemerin...
- Benarkah Jokowi Ditahan? “Penahanan” Jokowi di DKI...
- Menjalankan Perintah Tuhan itu Tidak Sulit, Asalkan?
- Inilah Strategi SBY Atasi Konflik
- Terbongkarnya Misteri Pembunuhan Holly
- Rahasia Stamina Timnas Indonesia ( Kalau bicara st...
- KISAH NYATA BERTARUNG DENGAN JIN: Pertarungan Usta...
- Suka Menilai Orang Lain, Lupa Menilai Diri Sendiri
- Tips Psikologi: Bagaimana Cara Menilai Diri Sendiri
- Ayo Kita Belajar Mengenali Wanita yang Suka Selingkuh
- Anda Yakin Pasangan Anda Selingkuh?
- Pernafasan Islami ( Satu pengajian olah nafas yang...
- Rahasia Aura Tubuh Manusia: MENGENAL AURA TUBUH PA...
- FADILAH DAN KALIMAT-KALIMAT ALLAH SWT WIRID ISTIGHFAR
- Spesial Gaul Islam: Pilih Ganteng atau Takwa?
- Orang Ganteng Dalam Islam: Deportasi Orang Ganteng...
- ARTIKEL ISLAMI: Hukum Memendekan Rambut Bagi Wanita
- HUKUM QOZA’ ( Mencukur Rambut Kepala Tidak Rata ) ...
- ( Artikel Islami ) Sunnah Rasul: Adab Memotong Kuku
- Doa Agar Suami Sayang Pada Istri dan Terjemahanya
- Doa di Saat Sore Hari dan Doa Di Pagi Hari
- Doa Setelah Turun Hujan dan Doa Menghadapi Ujian
- Tidak Terkabulnya Sebuah Do'a
- HIDUP ITU INDAH ( Aku minta kepada Tuhan setangk...
- PESAN BERMAKNA DARI SEORANG AYAH ( Ketika aku suda...
- KISAH MOTIVASI KATAK YANG TULI
- Tentang Hukum Karma: HUKUM KARMA adalah HUKUM PERB...
- Hukum Rimba yang Sangat Membahayakan
- Artikel Sejarah: Kebudayaan Zaman Batu Tua, Batu T...
- Artikel Sejarah: Alat-alat yang di gunakan manusia...
- Sepenggal Sejarah Tentang Leluhur Bangsa Jawa
- Sejarah Manusi Purba: Artikel tentang Manusia Purb...
- Artikel Sejarah: Menelusuri Sejarah Dinosaurus dan...
- Kisah Menarik Hari Raya Idul Adha: Tradisi Idul Ad...
- Al-Mahdi yang Dinantikan ( SEJARAH umat manusia da...
- Kehebatan dan Keajaiban Islam: Nenek Buta Ini Kemb...
- Miracle of Quran: Subhanallah, Demi Langit yang Me...
- Maaf-Maaf'an dihari raya: Mengapa Kita Meminta Maa...
- Bertamu Kerumah Kerabat atau Keluarga: Adab Bertam...
- Spesial Idul Adha: Makna “Kurban” dari Masa Kuno H...
- Tentang Hewan Kurban Idul Adha: Hewan Kurban Harus...
- Berita Luar Negeri Tentang Idul Adha: Warga UAE "K...
- Idul Adha Sebuah Momen Kemanusiaan
- Artikel Menarik Seputar Idul Adha: Meriahnya Idul ...
- Artikel Idul Adha: Tujuh Hari di Idul Adha
- Makanan Khas Idul Adha: Sambut Idul Adha Dengan Me...
- Masakan Enak Spesial Idul Adha: Sate Gulai Kambing...
- ( CARA MEMBUAT WANITA MENGEJAR-NGEJAR KITA ) Hal A...
- Ketika Putus Hubungan Cinta, Inilah Ternyata Manfa...
- Kumpulan Kata-Kata Mutiara Bijak Islami Penuh Hikm...
- Kumpulan Kata-kata Mutiara Motivasi Islami Penyema...
- Kisah Menarik Hari Raya Idul Adha: Perayaan Idul A...
- Spesial Idul Adha: Idul Adha di Negeri Tanpa Harpi...
- Spesial Idul Adha: Memanfaatkan Momentum Idul Adha...
- Artikel Hari Raya Idul Adha: Sejarah Idul Adha
- Spesial Idul Adha: Naskah Khutbah Idul Adha 1434 H...
- Artikel Spesial Idul Adha: Kisah Kesabaran Nabi Is...
- Artikel Spesial Qurban: Qurban dan Sekelumit Perma...
- Artikel Spesial Qurban: Makna Qurban
- Arti dan Makna Di Balik Lirik Lagu TRIAD-The Rock ...
- Spesial Malam Jum'at: Amalan malam Jum’at dan hari...
- Doa Ziarah pada saat hari Maulid Nabi saw
- Munajat Imam Ali bin Abi Thalib sa ( Bagian 1 dan 2 )
- Shalat Tasbih ( Shalat tasbih dikenal dengan nama ...
- Bulan Kelahiran Nabi saw beserta amalannya
- Asmaul Husna Sebagai Tawasul dalam Berdoa ( Bertaw...
- Amalan-Amalan Praktis dan Doa-Doa Pilihan
- Kisah Kesabaran Nabi Muhammad ( Tanda-tanda kenabi...
- Haji dan Nilai Kemanusiaan ( Ibadah haji bernilai ...
- ► 10/06 - 10/13 (84)
- ► 09/29 - 10/06 (111)
- ► 09/22 - 09/29 (129)
- ► 09/15 - 09/22 (128)
- ► 09/08 - 09/15 (153)
- ► 09/01 - 09/08 (164)
- ► 08/25 - 09/01 (160)
- ► 08/18 - 08/25 (104)
- ► 08/11 - 08/18 (156)
- ► 08/04 - 08/11 (322)
- ► 07/28 - 08/04 (108)
- ► 07/21 - 07/28 (104)
- ► 07/14 - 07/21 (59)
- ► 07/07 - 07/14 (24)
- ► 06/30 - 07/07 (12)
- ► 06/23 - 06/30 (35)
- ► 06/09 - 06/16 (40)
- ► 06/02 - 06/09 (11)
- ► 05/26 - 06/02 (51)
- ► 05/19 - 05/26 (13)
- ► 05/12 - 05/19 (4)
- ► 04/21 - 04/28 (6)
- ► 04/14 - 04/21 (21)
- ► 04/07 - 04/14 (8)
- ► 03/31 - 04/07 (75)
- ► 03/24 - 03/31 (62)
- ► 03/17 - 03/24 (53)
- ► 03/10 - 03/17 (30)
- ► 03/03 - 03/10 (2)
- ► 02/03 - 02/10 (19)
- ► 01/20 - 01/27 (18)
-
►
2012
(403)
- ► 12/30 - 01/06 (8)
- ► 12/16 - 12/23 (14)
- ► 12/09 - 12/16 (12)
- ► 12/02 - 12/09 (10)
- ► 10/28 - 11/04 (1)
- ► 08/12 - 08/19 (13)
- ► 08/05 - 08/12 (29)
- ► 07/29 - 08/05 (69)
- ► 07/22 - 07/29 (85)
- ► 07/15 - 07/22 (92)
- ► 07/08 - 07/15 (65)
- ► 07/01 - 07/08 (5)
-
►
2011
(1411)
- ► 08/14 - 08/21 (51)
- ► 08/07 - 08/14 (52)
- ► 07/31 - 08/07 (5)
- ► 07/10 - 07/17 (3)
- ► 07/03 - 07/10 (10)
- ► 05/29 - 06/05 (6)
- ► 05/15 - 05/22 (57)
- ► 05/08 - 05/15 (45)
- ► 05/01 - 05/08 (97)
- ► 04/24 - 05/01 (169)
- ► 04/17 - 04/24 (293)
- ► 04/10 - 04/17 (200)
- ► 04/03 - 04/10 (142)
- ► 03/27 - 04/03 (107)
- ► 03/20 - 03/27 (87)
- ► 03/13 - 03/20 (1)
- ► 03/06 - 03/13 (7)
- ► 02/20 - 02/27 (10)
- ► 02/13 - 02/20 (8)
- ► 02/06 - 02/13 (20)
- ► 01/30 - 02/06 (6)
- ► 01/23 - 01/30 (17)
- ► 01/16 - 01/23 (10)
- ► 01/02 - 01/09 (8)
-
►
2010
(2102)
- ► 12/26 - 01/02 (5)
- ► 12/19 - 12/26 (1)
- ► 11/14 - 11/21 (53)
- ► 11/07 - 11/14 (70)
- ► 10/31 - 11/07 (27)
- ► 10/24 - 10/31 (41)
- ► 10/17 - 10/24 (1)
- ► 10/10 - 10/17 (29)
- ► 10/03 - 10/10 (2)
- ► 09/26 - 10/03 (39)
- ► 09/19 - 09/26 (3)
- ► 08/15 - 08/22 (23)
- ► 08/08 - 08/15 (74)
- ► 08/01 - 08/08 (70)
- ► 07/25 - 08/01 (131)
- ► 07/18 - 07/25 (202)
- ► 07/11 - 07/18 (93)
- ► 07/04 - 07/11 (144)
- ► 06/27 - 07/04 (311)
- ► 06/20 - 06/27 (199)
- ► 06/13 - 06/20 (120)
- ► 06/06 - 06/13 (34)
- ► 05/30 - 06/06 (178)
- ► 05/23 - 05/30 (89)
- ► 05/16 - 05/23 (93)
- ► 05/09 - 05/16 (17)
- ► 05/02 - 05/09 (3)
- ► 04/18 - 04/25 (1)
- ► 04/11 - 04/18 (1)
- ► 02/07 - 02/14 (26)
- ► 01/24 - 01/31 (9)
- ► 01/17 - 01/24 (12)
- ► 01/03 - 01/10 (1)
-
►
2009
(3)
- ► 12/27 - 01/03 (3)
0 komentar:
Posting Komentar
1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.
Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.
( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )
Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.
Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar
Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com