ARTIKEL PILIHAN
Seorang Miskin Membangun Mesjid Paling Unik di Dunia
Written By Situs Baginda Ery (New) on Senin, 02 Mei 2011 | 08.43
Ceritanya begini : Di sebuah kawasan Al-Fateh, di pinggiran kota Istanbul ada seorang yang
wara’ dan sangat sederhana, namanya Khairuddin Afandi. Setiap kali ke pasar ia tidak membeli apa-apa. Saat merasa lapar dan ingin makan atau membeli sesuatu, seperti buah, daging atau manisan, ia berkata pada dirinya: Anggap saja sudah makan yang dalam bahasa Turkinya “ Shanke Yadem” .
Nah, apa yang dia lakukan setelah itu? Uang yang seharusnya digunakan untukmembeli keperluan makanannya itu dimasukkan ke dalan kotak (tromol)…Begitulah yang dia lakukan setiap bulan dan sepanjang tahun. Ia mampumenahan dirinya untuk tidak makan dan belanja kecuali sebatas menjaga kelangsungan hidupnya saja.
Hari berganti hari, bulan berganti bulan, tahun berganti tahun Khairuddin Afandi konsisten dengan amal dan niatnya yang kuat untuk mewujudkan impiannya membangun sebuah masjid. Tanpa terasa, akhirnya Khairuddin Afandi mampu mengumpulkan dana untuk membangun sebuah masjid kecil di daerah tempat tinggalnya. Bentuknyapun sangat sederhana, sebuah pagar persegi empat, ditandai dengan dua menara di sebelah kiri dan kanannya, sedangkan di
sebelah arah kiblat ditengahnya dibuat seperti mihrab. Akhirnya, Khairuddin berhasil mewujudkan cita-citanya yang amat mulia itu dan masyarakat di sekitarnyapun keheranan, kok Khairuddin yang miskin itu di dalam dirinya tertanam sebuah cita-cita mulia, yakni membangun sebuah masjiddan berhasil dia wujudkan. Tidak bayak orang yang menyangka bahwa Khairudin ternyata orang yang sangat luar biasa dan banyak orang yang kaya yang tidak
bisa berbuat kebaikan seperti Khairuddin Afandi.
Setelah masjid tersebut berdiri, masyarakat penasaran apa gerangan yang terjadi pada Akhiruddin Afandi. Mereka bertanya bagaimana ceritanya seorang yang miskin bisa membangun masjid. Setelah mereka mendengar cerita yang sangat menakjubkan itu, merekapun sepakat memberi namanya dengan: “Shanke yadem” (Angap Saja Saya Sudah makan).
Informasi di atas saya dapat di sini, sungguh luar biasa. Kita belajar banyak dari kesederhanaan, ketulusan dan keikhlasan Khairuddin. Beramal bisa dilakukan oleh siapa saja dan kapan saja tidak harus menjadi kaya dulu. Bahkan banyak orang yang diberikan kekayaan oleh Allah lantas menjadi lupa untuk beramal. Harta yang digunakan Khairuddin untuk membangun mesjid diperoleh dengan cara yang halal dan itulah salah satu penyebab orang senang datang ke mesjid yang dibangunnya walaupun mesjid tersebut sangat sederhana. Semoga di Indonesia akan banyak orang-orang seperti khairuddin yang beramal bukan karena ingin di puji orang akan tetapi semata-mata mengharapkan Ridho dari Allah SWT, amien.
BACA JUGA
DAFTAR LENGKAP ARTIKEL BLOG BAGINDAERY
-
►
2017
(50)
- ► 09/17 - 09/24 (3)
- ► 08/20 - 08/27 (4)
- ► 04/02 - 04/09 (7)
- ► 03/26 - 04/02 (5)
- ► 03/19 - 03/26 (9)
- ► 03/12 - 03/19 (15)
- ► 02/26 - 03/05 (7)
-
►
2016
(139)
- ► 12/18 - 12/25 (5)
- ► 12/11 - 12/18 (2)
- ► 11/13 - 11/20 (13)
- ► 11/06 - 11/13 (9)
- ► 07/24 - 07/31 (7)
- ► 07/17 - 07/24 (7)
- ► 07/03 - 07/10 (19)
- ► 06/26 - 07/03 (12)
- ► 06/19 - 06/26 (15)
- ► 06/12 - 06/19 (6)
- ► 05/08 - 05/15 (1)
- ► 04/10 - 04/17 (6)
- ► 02/14 - 02/21 (3)
- ► 02/07 - 02/14 (10)
- ► 01/31 - 02/07 (12)
- ► 01/24 - 01/31 (12)
-
►
2015
(281)
- ► 12/27 - 01/03 (19)
- ► 08/09 - 08/16 (3)
- ► 05/10 - 05/17 (10)
- ► 04/26 - 05/03 (3)
- ► 04/19 - 04/26 (28)
- ► 04/12 - 04/19 (39)
- ► 04/05 - 04/12 (93)
- ► 03/29 - 04/05 (64)
- ► 03/22 - 03/29 (13)
- ► 02/22 - 03/01 (3)
- ► 02/15 - 02/22 (5)
- ► 01/04 - 01/11 (1)
-
►
2014
(1059)
- ► 12/28 - 01/04 (12)
- ► 12/21 - 12/28 (5)
- ► 11/23 - 11/30 (33)
- ► 11/09 - 11/16 (1)
- ► 11/02 - 11/09 (1)
- ► 10/26 - 11/02 (14)
- ► 10/05 - 10/12 (4)
- ► 09/28 - 10/05 (7)
- ► 08/24 - 08/31 (19)
- ► 08/10 - 08/17 (6)
- ► 08/03 - 08/10 (3)
- ► 07/13 - 07/20 (12)
- ► 07/06 - 07/13 (15)
- ► 06/29 - 07/06 (7)
- ► 06/22 - 06/29 (5)
- ► 06/15 - 06/22 (7)
- ► 06/08 - 06/15 (29)
- ► 06/01 - 06/08 (34)
- ► 05/25 - 06/01 (3)
- ► 05/18 - 05/25 (7)
- ► 05/11 - 05/18 (4)
- ► 04/27 - 05/04 (1)
- ► 04/20 - 04/27 (19)
- ► 04/13 - 04/20 (18)
- ► 04/06 - 04/13 (13)
- ► 03/30 - 04/06 (19)
- ► 03/23 - 03/30 (31)
- ► 03/16 - 03/23 (51)
- ► 03/09 - 03/16 (56)
- ► 03/02 - 03/09 (80)
- ► 02/23 - 03/02 (78)
- ► 02/16 - 02/23 (41)
- ► 02/09 - 02/16 (54)
- ► 02/02 - 02/09 (61)
- ► 01/26 - 02/02 (68)
- ► 01/19 - 01/26 (57)
- ► 01/12 - 01/19 (88)
- ► 01/05 - 01/12 (96)
-
►
2013
(3222)
- ► 12/29 - 01/05 (104)
- ► 12/22 - 12/29 (124)
- ► 12/15 - 12/22 (86)
- ► 12/08 - 12/15 (70)
- ► 12/01 - 12/08 (84)
- ► 11/24 - 12/01 (79)
- ► 11/17 - 11/24 (48)
- ► 11/10 - 11/17 (64)
- ► 11/03 - 11/10 (52)
- ► 10/27 - 11/03 (65)
- ► 10/20 - 10/27 (78)
- ► 10/13 - 10/20 (102)
- ► 10/06 - 10/13 (84)
- ► 09/29 - 10/06 (111)
- ► 09/22 - 09/29 (129)
- ► 09/15 - 09/22 (128)
- ► 09/08 - 09/15 (153)
- ► 09/01 - 09/08 (164)
- ► 08/25 - 09/01 (160)
- ► 08/18 - 08/25 (104)
- ► 08/11 - 08/18 (156)
- ► 08/04 - 08/11 (322)
- ► 07/28 - 08/04 (108)
- ► 07/21 - 07/28 (104)
- ► 07/14 - 07/21 (59)
- ► 07/07 - 07/14 (24)
- ► 06/30 - 07/07 (12)
- ► 06/23 - 06/30 (35)
- ► 06/09 - 06/16 (40)
- ► 06/02 - 06/09 (11)
- ► 05/26 - 06/02 (51)
- ► 05/19 - 05/26 (13)
- ► 05/12 - 05/19 (4)
- ► 04/21 - 04/28 (6)
- ► 04/14 - 04/21 (21)
- ► 04/07 - 04/14 (8)
- ► 03/31 - 04/07 (75)
- ► 03/24 - 03/31 (62)
- ► 03/17 - 03/24 (53)
- ► 03/10 - 03/17 (30)
- ► 03/03 - 03/10 (2)
- ► 02/03 - 02/10 (19)
- ► 01/20 - 01/27 (18)
-
►
2012
(403)
- ► 12/30 - 01/06 (8)
- ► 12/16 - 12/23 (14)
- ► 12/09 - 12/16 (12)
- ► 12/02 - 12/09 (10)
- ► 10/28 - 11/04 (1)
- ► 08/12 - 08/19 (13)
- ► 08/05 - 08/12 (29)
- ► 07/29 - 08/05 (69)
- ► 07/22 - 07/29 (85)
- ► 07/15 - 07/22 (92)
- ► 07/08 - 07/15 (65)
- ► 07/01 - 07/08 (5)
-
▼
2011
(1411)
- ► 08/14 - 08/21 (51)
- ► 08/07 - 08/14 (52)
- ► 07/31 - 08/07 (5)
- ► 07/10 - 07/17 (3)
- ► 07/03 - 07/10 (10)
- ► 05/29 - 06/05 (6)
- ► 05/15 - 05/22 (57)
- ► 05/08 - 05/15 (45)
-
▼
05/01 - 05/08
(97)
- MenaNGis LaH
- UWAIS AL QARNI : TERKENAL DI LANGIT ,TIDAK TERKENA...
- Detik-detik Menjelang Wafatnya Baginda Rasulullah ...
- MASIH INGAT PETRUK DAN GARENG (special version)
- Awas!!! anda bisa diSembunyikan Hantu
- Mengenal Hantu Air (Hantu Banyu)
- Romantisme Kisah Alquran
- JENERAL TALUT (PERANG KEMERDEKAAN)
- KELUARGA IMRAN
- Operasi Mati Syahid, Simbol Kekuatan Pejuang Pales...
- Istri Osama Ternyata Tidak Dijadikan Tameng
- Hasil Tes DNA Benarkan Kematian Osama
- Keaslian Foto Jenazah Osama Diragukan
- AS Dinilai Buang Jenazah Osama ke Laut karena Benci
- Pembenaman Jenazah Osama di Laut Dinilai Berlebihan
- MUI Kutuk AS yang Tenggelamkan Jenazah Osama ke Laut
- Al-Azhar: Pemakaman Osama di Laut Bertentangan den...
- kisahteladan"Mas kahwin Fatimah
- Tsabit bin Ibrahim dengan sebiji epal
- Kesedihan Rasulullah terhadap Hamzah
- kisahteladan"Mimpi 5 perkara
- kisahteladan"Empat perkara pada Gabenor Said
- kisahteladan"Said bin Amir, Gabenor Syam yang zuhud
- kisahteladan"Pembunuhan Hamzah Abdul Mutalib oleh ...
- kisahteladan"Said bin Jubair tenang menentang Hajj...
- kisahteladan"Pembantu yang doanya dikabulkan
- kisahteladan"Pengislaman Hamzah
- kisahteladan"Ikrimah bin Abu Jahal memeluk Islam
- Harithah bin Syuraqah – pejuang muda yang syahid
- kisahteladan"Nama-nama Isteri Nabi Muhammad
- kisahteladan"Pernikahan Saudah binti Zam'ah dengan...
- kisahteladan"Aku Tidak Mahu Menjadi Beban
- kisahteladan"Bilal Yang Teguh Iman
- kisahteladan"Hadiah Terbaik Dan Terburuk
- kisahteladan"Imam Syafie Dengan Pendebat
- kisahteladan"Kasih ibu sepanjang zaman
- kisahteladan"Keberanian seorang ulama
- kisahteladan"Keimanan Fatimah Menundukkan Ego Umar
- kisahteladan"Kisah lucu Juha Al-Kufi
- kisahteladan"Restu Ibu Imam Syafie
- kisahteladan"Soalan Jibril Kepada Kerbau, Kelawar ...
- KISAH TELADAN:Susu kambing kurus
- Cahaya Muka Nabi Muhammad
- HIMPUNAN KISAH-KISAH TELADAN
- Kisah Nabi Muhammad saw.(Belajar dari Kisah Kehidu...
- Kisah Pengemis Yahudi Buta & Nabi Muhammad
- Saya Bertemu Jaringan Al Qaeda Seluruh Dunia
- Karena Jihad Media, Mereka Terus-menerus Berurusan...
- MALIKA EL AROUD: DEWI HALILINTAR IBU UBAYDAH (2)
- MALIKA EL AROUD: PENGUASA PETIR PENGAGUM OSAMA BIN...
- Mengungkap sisi lain Osama bin Laden
- Ancaman Bom Nuklir Osama Hantui Eropa
- Osama bin Laden Ancam Bunuh Warga Perancis
- Al-Qaeda Ancam Gunakan Nuklir
- Kabar Tewasnya Osama Melesat Cepat di Twitter
- SUMBER NYATA BERITA TERKAIT OSAMA BIN LADEN
- (UPDATE LAGI NIH)Warga AS Sambut Gembira Tewasnya ...
- Obama: Bin Laden Tewas di Pakistan
- Obama Konfirmasi Kematian Osama bin Laden
- (Update Lagi)Osama bin Laden Tewas. AS Dikabarkan ...
- (UPDATE TERUS)Tangkap Atau Bunuh Osama bin Laden M...
- (UPDATE LAGI)Jasad Osama Berada di Tangan AS
- (BLOGNEWSLIVE)Osama Bin Laden Dilaporkan Tewas
- (UPDATE)Obama Umumkan Osama bin Laden Tewas
- NEWS PALING LENGKAP"OSAMA BIN LADEN MENINGGAL.
- OSAMA BIN LADEN MENINGGAL (update langsung gan)
- Umur Dunia sudah Tertulis Dalam Al Quran
- 10 Kesalahpahaman Orang Lain Terhadap Agama Islam
- Yuk ” Mengintip ” Kehidupan Syaikh Kulaini
- Hakikat Sejarah Yang Dirahasiakan Demi Politik dan...
- Tasawuf Ilmu Teknologi Al-Qur’an
- JANGAN KAU SOMBONG GAJAH!
- AL-KISAH (lebih lengkap)
- Mari Saling Memaafkan (luangkan sedikit waktu utk ...
- TENANGKAN HATIMU DARI URUSAN TADBIR KARENA APA YAN...
- kisah Seorang Sufi dan Ahli Maksiat
- Murid yang Tamat Berguru
- Seorang Miskin Membangun Mesjid Paling Unik di Dunia
- Dunia Sufi Yang Misteri (bagian 1)
- Dunia Sufi Yang Misteri (Bagian 2)
- HUMOR SUFI:Orang Yang Memiliki Mimpi Terindah
- SPESIAL HUMOR SUFI:Anekdot Seputar Emas
- Humor Sufi:Siapa Yang Menggoda Iblis?
- Humor Sufi : Takut Miskin di Akhirat
- Perang Gaib (http://sosbud.kompasiana.com/)
- [AstroDigi] Pasukan Gaib, Dan Kejadian Ajaib Diten...
- Membuka Alam Gaib dengan Science
- Rahasia di balik Shallat Tahajud
- SUPERHERO KEBANGGAAN INDONESA DULU,hehe.......
- MENERAPKAN METODE “HIPNOTIS” UNTUK PENGOBATAN DALA...
- Hipnotis Menurut Islam « Membongkar Hakikat Tenaga...
- Belajar Mengoreksi Kesalahpahaman tentang Hipnotis
- Ghibah dan Klenik, 'Uya Memang Kuya' Diharamkan
- Kenali Astrologi Dalam Pandangan Islam (fullgambar)
- Pengen Tahu Ramalan Pernikahan Pangeran William da...
- Tentang Buah Khuldi (FULLVERSION)
- Hari Ini, Google Doodle Peringati World Fair (SPEC...
- ► 04/24 - 05/01 (169)
- ► 04/17 - 04/24 (293)
- ► 04/10 - 04/17 (200)
- ► 04/03 - 04/10 (142)
- ► 03/27 - 04/03 (107)
- ► 03/20 - 03/27 (87)
- ► 03/13 - 03/20 (1)
- ► 03/06 - 03/13 (7)
- ► 02/20 - 02/27 (10)
- ► 02/13 - 02/20 (8)
- ► 02/06 - 02/13 (20)
- ► 01/30 - 02/06 (6)
- ► 01/23 - 01/30 (17)
- ► 01/16 - 01/23 (10)
- ► 01/02 - 01/09 (8)
-
►
2010
(2102)
- ► 12/26 - 01/02 (5)
- ► 12/19 - 12/26 (1)
- ► 11/14 - 11/21 (53)
- ► 11/07 - 11/14 (70)
- ► 10/31 - 11/07 (27)
- ► 10/24 - 10/31 (41)
- ► 10/17 - 10/24 (1)
- ► 10/10 - 10/17 (29)
- ► 10/03 - 10/10 (2)
- ► 09/26 - 10/03 (39)
- ► 09/19 - 09/26 (3)
- ► 08/15 - 08/22 (23)
- ► 08/08 - 08/15 (74)
- ► 08/01 - 08/08 (70)
- ► 07/25 - 08/01 (131)
- ► 07/18 - 07/25 (202)
- ► 07/11 - 07/18 (93)
- ► 07/04 - 07/11 (144)
- ► 06/27 - 07/04 (311)
- ► 06/20 - 06/27 (199)
- ► 06/13 - 06/20 (120)
- ► 06/06 - 06/13 (34)
- ► 05/30 - 06/06 (178)
- ► 05/23 - 05/30 (89)
- ► 05/16 - 05/23 (93)
- ► 05/09 - 05/16 (17)
- ► 05/02 - 05/09 (3)
- ► 04/18 - 04/25 (1)
- ► 04/11 - 04/18 (1)
- ► 02/07 - 02/14 (26)
- ► 01/24 - 01/31 (9)
- ► 01/17 - 01/24 (12)
- ► 01/03 - 01/10 (1)
-
►
2009
(3)
- ► 12/27 - 01/03 (3)
0 komentar:
Posting Komentar
1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.
Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.
( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )
Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.
Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar
Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com