Rabu, 25 September 2013

Inilah Tips dan Cara Mengenali Sikap Wanita

by: http://arumazzz.blogspot.com/2012/12/cara-mengenali-sikap-wanita.html
susah mengenali tingkah laku seorang wanita yang bisa berubah-ubah setiap saat? wajar saja karena wanita cenderung mempunyai tingkat emosional yang cukup tinggi, jadi perhatikan baik-baik sikap wanita tersebut sebelum anda menangapinya, karna jika anda salah merespon, maka keadaannya akan berubah menjadi buruk..
 inilah cara mengenali sikap wanita.
https://si0.twimg.com/profile_images/1038706821/apajaboleh.jpg
1. Ketika seorang wanita diam, berarti banyak hal yang sedang dipikirkannya.
2. Ketika seorang wanita lagi tidak minat debat, berarti dia sedang berpikir dalam-dalam.
3. Ketika seorang wanita melihat kamu dengan tatapan penuh tanya, berarti dia sedang berpikir berapa lama lagi kamu akan berada disekitarnya.
4. Ketika seorang wanita menjawab kamu: “Saya baik-baik saja” setelah beberapa detik, berarti dia tidak sepenuhnya baik.
5. Ketika seorang wanita menatap kamu, berarti dia sedang bertanya-tanya mengapa kamu berdusta kepadanya.
6. Ketika seorang wanita meletakkan tangannya di dada kamu, berarti dia menginginkan kamu selamanya.
7. Ketika seorang wanita telepon kamu setiap hari, berarti dia sedang mencari perhatian.
8. Ketika seorang wanita mau ketemu kamu setiap hari, berarti dia mau dimanjakan.
9. Ketika seorang wanita sering SMS kamu setiap hari, berarti dia berharap SMS dapat dijawab.10. Ketika seorang wanita bilang “I LOVE U” berarti dia sedang jujur.
11. Ketika seorang wanita mengatakan: “Aku tidak bisa hidup tanpamu”, berarti dia telah memutuskan untuk menjadikan kamu pasangan bagi masa depannya.
12. Ketika seorang wanita bilang “Aku rindu kamu”, berarti tak ada seorangpun yang lebih jujur darinya (saat itu).
13. Ketika seorang wanita menyuruhmu dekat kembali pada mantanmu, percayalah bahwa ia tidak sepenuhnya menginginkan hal itu.
14. Ketika seorang wanita tidak membalas SMS mu, ada kemungkinan bahwa iya sedang menunggu SMSmu selanjutnya.
15. Ketika seorang wanita ngambek padamu, itu berarti ia sangat ingin kamu membujuknya supaya ia tersenyum lagi.

selain itu, mari kita bahas tentang wanita pemarah

Apa yang diharapkan dari seorang pasangan? Sikap penyayang, perhatian, pengertian, kesetiaannya? Semua orang pasti menginginkan pasangan yang selalu membuat hari-harinya bahagia, namun bagaimana jika Anda mendapatkan pasangan dengan emosi tinggi sehingga mudah marah? Jangan terburu-buru untuk mengakhiri hubungan cinta Anda sebelum mencoba tips mengatasi pasangan pemarah berikut ini.
Kenali sifat pasangan
Sebelum Anda membalas sifat pemarah pasangan dengan emosi tinggi juga, kenalilah bagaimana sifatnya. Bisa jadi, pasangan Anda memang mudah terpicu emosinya. Sikap saling memahami dapat membantu Anda menghadapi pasangan pemarah.
Kenali penyebab pasangan marah
Bisa jadi pasangan mudah marah karena Anda melakukan hal-hal yang tidak disukainya. Kenalilah mengapa pasangan mudah sekali marah dan jika penyebabnya muncul dari prilaku Anda, cobalah untuk menghindari sesuatu yang memicu kemarahannya. Bicarakan baik-baik mengenai hal yang membuatnya marah dan carilah solusinya.
Jangan mencampuri urusannya
Jangan mencampuri urusan pasangan Anda kecuali ia memintanya. Setiap orang memiliki kepribadian berbeda, salah satunya ada yang marah ketika Anda mencampuri urusannya tanpa seizinnya.
Hindari ¨hobi¨ menasehati pasangan
Mungkin maksud Anda menasehati pasangan itu baik. Tetapi terkadang pasangan bisa salah menafsirkan niat baik Anda tersebut. Berikan nasihat seperlunya dan pilihlah kata-kata yang bijak sehingga tidak menimbulkan kesalahpahaman.
Bersifat terbuka
Terbukalah pada kritikan keras yang diberikan pasangan untuk Anda. Menerimanya dengan maksut kritikannya baik untuk memperbaiki diri Anda. Jangan membalas sifat pemarahnya dengan kemarahan lagi.
Terus terang
Jika Anda tidak menyukai sifat pemarahnya, bicarakan terus terang. Pilihlah momen yang tepat dan bicarakan dengan baik-baik. Sebuah hubungan cinta yang baik bisa merubah kepribadian masing-masing menjadi lebih baik. Begitupun dengan sifat pemarahnya, dengan membicarakannya baik-baik semoga pasangan bisa mengontrol emosinya.
Mengatasi pasangan pemarah memang tidak mudah karena dibutuhkan kesabaran ekstra. Namun jika sifat pemarahnya membuat tidak nyaman bahkan menjurus pada kekerasan fisik, Anda sebaiknya memikirkan kembali apakah harus melanjutkan dan pantaskah mempertahankan hubungan percintaan ini.

 Jangan memancing seorang wanita yang sedang marah untuk memutuskan sesuatu, karna pikirannya sedang tidak jernih, dan bisa jadi dia mengambil keputusan yang akan membuatmu sedih/marah.

Hibur dan Senangkanlah hati wanita yang sedang marah agar pikirannya kembali jernih, disaat ia berhenti marah/merasa kesal itulah saat yang paling tepat untuk bicara, karna hatinya sudah merasa nyaman kembali.

pada intinya hanya andalah yang mengetahui bagaimana cara mengatasi wanita pemarah dengan cara anda sendiri. tapi ada baiknya jika terus ada komunikasi yang baik diantara kalian, karena tanpa komunikasi suatu masalah aka menjadi semakin buruk.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.

Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.

( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )

Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.

Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar

Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com