Senin, 02 Mei 2011

(Update Lagi)Osama bin Laden Tewas. AS Dikabarkan Punya Bukti Tubuh Osama

Osama bin Laden Tewas. AS Dikabarkan Punya Bukti Tubuh Osama
Osama bin Laden

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON-—Kabar mengejutkan datang dari Amerika Serikat. Pentolan Alqaida, Osama bin Laden, dikabarkan tewas dalam operasi militer yang dilancarkan di Pakistan.

Demikian disampaikan narasumber yang mengetahui peristiwa itu, seperti dikutip Associated Press. Presiden AS, Barack Obama, dikabarkan akan berpidato soal kematian Osama ini.

Pasukan AS pun dikabarkan punya bukti tubuh Osama yang sudah jadi buruan AS sejak peristiwa hancurnya menara kembar WTC 2001.

Redaktur: Stevy Maradona
Sumber: AP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.

Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.

( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )

Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.

Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar

Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com