Minggu, 26 September 2010

Pembakaran Alquran

Pembakaran Alquran yang direncanakan Terry Jones beberapa waktu lalu ternyata benar-benar dilaksanakan. Tetapi pembakaran Alquran pada 11 Septemeber 2010 tersebut tidak dilakukan oleh Terry Jones, melainkan oleh orang yang katanya pemuka agama, pendeta Bob Old dan pendeta Danny Allen. Kedua pendeta tersebut menyiram Alquran dan sebuah teks Islam lainnya dengan cairan pembakar, dan membakarnya hingga menjadi abu.

Pembakaran Alquran ini dilakukan di belakang rumah Old di daerah Springfield, “pesan dari Tuhan” demikian dikatakan 2 pendeta itu atas aksinya tersebut. Berikut ini beberapa foto-foto pembakaran Alquran tersebut.



Dikatakan pula bahwa Kitab Suci AlQuran adalah kitab palsu, buku berisi kebencian, bukan cinta, dan Nabi Muhammad SAW adalah nabi palsu dengan wahyu-wahyu yang juga palsu.

Sebuah tindakan yang mengundang banyak pertentangan, hal yang sedemikian sensitif nya. Peristiwa pembakaran Alquran ini benar-benar melecehkan agama, dan mungkin apabila hal yang sama dilakukan terhadap kitab suci agama lain, apa yang terjadi? Kita tunggu saja nasib dari 2 pendeta yang telah melakukan pembakaran Alquran tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

1 SHARE DARI ANDA SANGAT BERHARGA BUAT BANYAK ORANG, SAMPAIKANLAH WALAU 1 AYAT, SEMOGA BERMANFAAT.

Jika anda merasa artikel diatas berguna dan bermanfaat bagi banyak orang, silahkan share / bagikan artikel diatas ke banyak orang lewat facebook / twitter anda.
Semoga anda mendapatkan pahala setelah membagikan artikel diatas, semoga setelah anda bagikan banyak bermanfaat buat semua orang, amin.

( Sampaikanlah walau satu ayat, untuk kebaikan kita semua )

Salah satu cara mencari pahala lewat internet adalah dengan menyebarluaskan artikel, situs/blog dan segala kebaikan yang diperoleh darinya kepada orang lain. Misalnya adalah kepada keluarga, sahabat, rekan kerja dan sebagainya.

Apa Pendapat Anda Tentang Artikel Diatas
Silahkan gunakan profile ( Anonymous ) jika anda tidak mempunyai Account untuk komentar

Jika anda ingin berpartisipasi ikut menulis dalam blog ini atau ingin mengirim hasil karya tulisan anda, membagikan informasi yang bermanfaat buat banyak orang lewat tulisan anda silahkan kirim tulisan anda ke email saya bagindaery@gmail.com
Tulisan anda akan dilihat dan dibaca oleh ribuan orang tiap harinya setelah anda mengirimkannya ke bagindaery@gmail.com